Mengintip Rumah Mewah Menantu SBY, Aliya Rajasa, Glamour tapi Tetap Ramah Anak
Aliya Rajasa menikah dengan Edhie Baskoro Yudhoyono atau yang akrab disapa Ibas Yudhoyono

Instagram/ruby_26
Ibas Yudhoyona dan keluarga
TRIBUNJATENG.COM - Kehidupan mantan presiden Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono kerap menjadi sorotan, salah satunya hunianmewah menantunya Aliya Rajasa.
Aliya Rajasa menikah dengan Edhie Baskoro Yudhoyono atau yang akrab disapa Ibas Yudhoyono.
Dari pernikahan tersebut, Aliya dan Ibas dikaruniai tiga orang anak.
Sudah tujuh tahun lamanya pasangan ini membangun biduk rumah tangga.
Yuk, langsung saja intip hunian pasangan ini.
Yang pertama kita akan membahas kamar anak Aliya Rajasa.
Tembok kamar tersebut diberi wallpaper hewan dan pemandangan.
Tampilan ini membuat ruangan semakin semarak.
Selain itu, konsep ini bisa jadi media pembelajaraan untuk si kecil.
Cara yang mudah untuk memberikan edukasi untuk si kecil nih.
Baca Juga
-
Aliya dan Ibas Kompak Tulis Doa Bagi Kesembuhan Ani Yudhoyono, Bikin Warganet Makin Terharu
-
Ani Yudhoyono Derita Kanker Darah, Ibas Mohon Doa dan Mukjizat
-
4 Perampok Bertopeng Gasak Rumah Mewah Pak Haji, Tetangga Baru Sadar saat Ada yang Teriak
-
Intip Mewahnya Rumah Luna Maya, Berkonsep Open Space Ada Banyak Lukisan
-
Rumah 27 Lantai Hanya Dihuni 5 Orang, Keluarga Terkaya Asia Ini Pekerjaan 600 Staf untuk Merawatnya
Editor: muslimah
Sumber: Grid.ID