Ini 2 Pekerjaan Rumah Prioritas Besar Polda Jateng di Tahun 2020
Konflik antar kelompok yang beberapa kali terjadi di Jawa Tengah (Jateng) menjadi Pekerjaan Rumah (PR) khusus bagi Polda Jateng pada tahun 2020 ini.
Penulis: Akhtur Gumilang | Editor: muh radlis
Menurutnya, kasus konflik antar kelompok dan menjaga stabilitas pilkada 2020 dapat diemban secara berbarengan.
Sebab, kata Kapolda, wilayah yang aman dan kondusif dapat menciptakan suasana ramah investasi di Jateng.
"Demi mengamankan agenda besar bapak Presiden, seperti menciptakan lapangan kerja dan iklim investasi yang kondusif.
Hal itu bisa dicapai jika kondisi kamtibmas berjalan dengan baik,” pungkasnya. (Tribunjateng/gum).