Liga Inggris
Hasil Liga Inggris, Everton Vs Manchester United, David de Gea Kembali Blunder
Dalam laga pekan ke 28 Liga Inggris, kiper Manchester United melakukan kesalahan fatal, David de Gea kembali melakukan blunder.
TRIBUNJATENG.COM - Dalam laga pekan ke 28 Liga Inggris, kiper Manchester United melakukan kesalahan fatal.
Lag-lagi, David de Gea melakukan blunder saat Manchester United bertandang ke markas Everton.
Tak pelak, aksi blunder David de Gea menjadi sorotan publik.
Akhir dari laga tersebut, Everton bermain imbang dengan Man United.
Manchester United hanya mampu bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah Everton.
• Hasil Liga Italia, Pembantaian Atalanta Berlanjut, Kini di Kandang Lecce, Sebelumnya Torino
• Hasil Liga 1, Bali United Vs Persita Tangerang Skor Kacamata, Sang Juara Gagal Menang di Kandang
• Hasil Liga 1, Rekor PSM Makassar Langsung Tercipta di Laga Perdana, Seusai Kalahkan PSS Sleman
Kiper David de Gea kembali memberikan gol bagi lawannya secara mudah di Stadion Goodison Park, Liverpool, Minggu (1/3/2020).
Dalam lawatan kali ini pelatih Man United, Ole Gunnar Solskjaer, menjajal formasi baru.
Man United memasang tiga gelandang pekerja sekaligus, yakni Scott McTominay, Fred, dan Nemanja Matic.
Kreator serangan kemudian dibebankan pada pemain terbaik Man United pada Februari 2020, Bruno Fernandes.
Playmaker asal Portugal menjadi penyerang lubang di belakang Mason Greenwood dan Anthony Martial.
Sementara itu tuan rumah masih mengandalkan duet penyerang Dominic Calvert-Lewin dan Richarlison.
Pada laga kali ini pelatih Carlo Ancelotti juga menurunkan Andre Gomes yang sebelumnya menderita cedera patah kaki.
Laga belum berjalan lima menit, suporter Everton sudah berteriak kegirangan.
Pada menit 3', kiper Man United, David de Gea melakukan blunder fatal.
tribunjateng.com
Sepak Bola Hari Ini
Hasil Liga Inggris
Liga Inggris
Premier League
David de Gea
blunder David de Gea
Everton Vs Manchester United
Susunan Pemain Everton Vs Manchester United
Ulasan Everton Vs Manchester United
Skor Everton Vs Manchester United
Everton
Manchester United
Man United
Ole Gunnar Solskjaer
Carlo Ancelotti
Gylfi Sigurdsson
Bruno Fernandes
Jordan Pickford
Penampilan Gemilang Mykyhaylo Mudryk di Liverpool vs Chelsea, Pemain Anyar 'Menggendong' The Blues |
![]() |
---|
Jelang Arsenal vs Manchester United di Liga Inggris, Odegaard Puji Setan Merah Setinggi Langit |
![]() |
---|
Skor 2-2 Jadi Prediksi Hasil Akhir Laga Liverpool vs Chelsea di Liga Inggris Malam Ini |
![]() |
---|
Jesse Lingard Ungkap Masa-Masa Sulit di Manchester United, Stres hingga Kerap Minum Alkohol |
![]() |
---|
Manchester City Jaga Jarak dari Arsenal di Liga Inggris Lewat Comeback Dramatis vs Tottenham |
![]() |
---|