Belajar dari Rumah
Kunci Jawaban TVRI Kelas 4 5 6 SD Hari Ini Kebugaran Jasmani
Berikut kunci jawaban Belajar dari Rumah TVRI Kamis 26 November 2020 bagi siswa SD/MI Kelas 4 5 dan 6 dengan materi kebugaran jasmani.
Ketepatan adalah kemampuan dalam mengendalikan gerakan sesuai dengan sasaran.
Seperti permainan olahraga bowling, memanah. Salah satu latihan untuk melatih ketepatan yaitu melempar bola pada keranjang atau sasaran tertentu.
j. Reaksi (Reaction)
Reaksi merupakan kemampuan seseorang dalam menanggapi rangsangan atau stimulus yang diberikan orang lain.
Bentuk latihan kebugaran jasmani untuk melatih ketepatan reaksi adalah lempar tangkap bola.
*Disclaimer: Kunci jawaban soal ini hanya digunakan oleh orangtua untuk memandu proses belajar anak dari rumah.
Selengkapnya berikut jadwal TVRI dan Materi Belajar di Rumah TVRI dilansir dari laman kemdikbud.go.id, Kamis 26 November 2020 sebagai berikut:
08.00 - 08.30 WIB (PAUD)
Antri Dong
08.30 – 09.00 WIB (SD Kelas 1-3)
Pola Gambar dan Bilangan Ratusan
09.00 - 09.30 WIB (SD Kelas 4-6)
Kebugaran Jasmani
09.30-10.00 WIB (SMP)
Phytagoras
10.00 – 10:05 WIB (Let's Learn English)
Pelajaran 39: Tidak Bisa Dipercaya!