UIN Walisongo Semarang
Redaktur Alif Id Hingga Dosen UGM Isi KKL Prodi Sosiologi FISIP UIN Walisongo Semarang
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Walisongo menggelar pembukaan kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) skema khusus dalam model “webinar
TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Walisongo menggelar pembukaan kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) skema khusus dalam model “webinar series”.
Acara ini dihadiri langsung pimpinan fakultas dan panitia bersama 157 peserta KKL Prodi Sosiologi pada hari Senin (5/4/2021). Walisongo.ac.id
Dekan FISIP, Dr. Hj. Misbah Zulfa Elisabeth, M.Hum membuka acara KKL Prodi Sosiologi sekaligus menyampaikan bahwa kegiatan KKL kali ini berbeda dari KKL sebelumnya.
Situasi pandemi Covid-19 menuntut kita untuk beradaptasi dengan situasi sekarang dan kehadiran pandemi Covid-19 ini berdampak pada semua aspek kehidupan masyarakat, baik agama maupun media.
Webinar series ke-3, 4 & 5 akan dilaksanakan pada 9 April dengan tema-tema yang relevan dengan situasi sekarang.
Peserta KKL harus bersyukur dan banyak belajar dengan para pakar/pemateri yang akan menyampaikan materinya terkait dengan situasi sekarang terkait dengan agama dan media di masa pandemi Covid-19.
“Wawasan dan pengetahuan baru harus dibangun di era disrupsi untuk mempersiapkan diri pasca pandemi Covid-19,” jelas Misbah.
Muhammad Autad An Nasher (Redaktur Pelaksana Alif.id) pemateri pertama memaparkan media di masa pandemi Covid-19.
Era disrupsi membuat kita harus melek literasi media sosial.
Kehidupan kita selalu dihantui oleh dunia maya, seakan kita sedang dihadapkan dengan perang dunia maya.
Pra-Pengabdian, WHPDC FPK UIN Walisongo Gelar Workshop Konseling Gizi secara Daring |
![]() |
---|
UIN Walisongo Semarang Tegaskan Jadi Kampus Moderasi Beragama |
![]() |
---|
LP2M UIN Walisongo Semarang Gelar Klinik Penulisan Proposal bagi Dosen Muda |
![]() |
---|
Kunjungi UIN Walisongo Semarang, IAIN Jember Diskusikan BLU |
![]() |
---|
Dekan FITK UIN Walisongo Semarang Lantik Lembaga Eksekutif Mahasiswa Dan UKM |
![]() |
---|