Berita Banyumas
PTM Jenjang PAUD Masih Dilarang, Erna Husein Ingatkan Orangtua Perhatikan Tumbuh Kembang Anak
Sampai saat ini pemerintah pusat belum memastikan terkait pembukaan sekolah tatap muka, khususnya PAUD.
TRIBUNBANYUMAS.COM, PURWOKERTO - Sampai saat ini pemerintah pusat belum memastikan terkait pembukaan sekolah tatap muka khususnya jenjang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD).
Selama menunggu dan belajar dari rumah, orang tua dan guru dihar

apkan mampu menciptakan metode belajar yang seru sebagai bentuk adaptasi terhadap situasi pandemi Covid-19.
Apalagi anak-anak PAUD jika jenuh maka orangtua dan guru harus lebih bersabar.
"Masa pandemi ini memang berat, tapi jangan sampai kita lalai memperhatikan tumbuh kembang anak-anak kita," ujar
Bunda PAUD Banyumas, Erna Husein kepada Tribunbanyumas.com.
Hal itu disampaikan Erna dalam seminar Parenting dan Peran Bunda Paud Menuju Layanan Paud Berkualitas yang dilaksanakan secara daring dan luring di Ruang Purwokerto Smart Room Graha Satria Purwokerto, Kamis (8/4/2020).
Acara tersebut diselenggarakan oleh Himpaudi dan Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas.
Meskipun penuh tantangan dan perlu adaptasi dalam menghadapi pandemi, Erna berharap para orang tua dan guru fokus dengan hal-hal positif.
Misalnya, orangtua menjadi memiliki banyak waktu dengan anak dan memperhatikan tumbuh kembang anak.
Cukup di Desa, Pengadilan Kini Permudah Pengurusan Surat Keterangan Melalui Aplikasi Eraterang |
![]() |
---|
Uji Coba PTM, Guru Tetap Wajib Layani Siswa yang Masih Ingin Belajar Daring |
![]() |
---|
Silaturahmi dengan Bupati Husein, Danlanal Cilacap Bahas Pengoperasian Dermaga Serayu Banyumas |
![]() |
---|
Hilang Seminggu, KW Warga Banyumas Ini Ditemukan Tewas Dalam Sumur, Tinggalkan Sepucuk Surat |
![]() |
---|
Cerita Siswi SMPN 9 Purwokerto yang Ikuti PTM, Monita: Akhirnya Bisa Ketemu Teman |
![]() |
---|