Liga Champions 2021
Jadwal Semifinal Liga Champion Malam Ini, Duel Penentuan Chelsea Vs Real Madrid
Jadwal Semifinal Liga Champion Malam Ini, Duel Penentuan Chelsea Vs Real Madrid.
Penulis: fsn | Editor: abduh imanulhaq
Jadwal Semifinal Liga Champion Malam Ini, Duel Penentuan Chelsea Vs Real Madrid
TRIBUNJATENG.COM - Jadwal Liga Champions dini hari nanti akan mempertemukan duel leg kedua semifinal Chelsea vs Real Madrid.
Duel Chelsea vs Real Madrid akan digelar di Stamford Bridge, Rabu (5/5/2021) malam waktu setempat atau Kamis pukul 02.00 WIB dini hari.
Di leg pertama pekan lalu, Chelsea berhasil mencuri poin dengan meraih hasil imbang 1-1.
Mereka kini punya peluang lebih besar untuk lolos final Liga Champions.
Baca juga: Manajemen Persib Bandung Akan Tempuh Jalur Hukum Terkait Perusakan Graha Persib oleh Oknum Bobotoh
Baca juga: Ini Rencana Zinedine Zidane agar Real Madrid Bisa Atasi Chelsea di Leg 2 Semifinal Liga Champions
Baca juga: Hasil Liga Champions Real Madrid Vs Chelsea, Benzema Berpeluang Salip Rekor Messi di Leg Kedua
Baca juga: Setelah Jadi Pemain Terbaik Piala Menpora, Wing Back PSIS Pratama Arhan Dipanggil Timnas
Chelsea Harap-Harap Cemas
Meskipun berada dalam situasi yang lebih menguntungkan lantaran gol tandang, Chelsea patut mewaspadai Real Madrid pada pertemuan kedua semifinal Liga Champions, tengah pekan ini.
Mentalitas dan pengalaman Real Madrid sebagai raja Liga Champions menjadi hal penting yang dimiliki Los Blancos.
Alhasil tidak ada kata meremehkan yang dimiliki Chelsea jika mereka tidak ingin menyesal di akhir laga.
Chelsea sebenarnya hanya membutuhkan hasil imbang tanpa gol untuk bisa menyingkirkan Real Madrid sekaligus melaju ke partai final Liga Champions musim ini.
Seandainya Chelsea mampu mengukir sejarah melaju ke partai final, mereka berpeluang mengulangi mimpi indah merebut gelar Liga Champions pada tahun 2012 silam.
Hanya saja, jika Chelsea gagal mendulang hasil positif, Real Madrid yang berpeluang merajai kembali Liga Champions Eropa.
Pada pertemuan pertama, helsea sukses menjegal laju Real Madrid lewat skor akhir 1-1 di Stadion Alfrredo di Stefano.
The Blues Chelsea terlebih dahulu mampu unggul berkat lesakan Christian Pulisic (14').
Jadwal Liga Champion
live streaming chelsea vs real madrid
head to head chelsea vs real madrid
prediksi chelsea vs real madrid
chelsea vs real madrid
tribunjateng.com
Jadwal Liga Champions 2021 Malam Ini: Big Match Liverpool Vs AC Milan & Inter Milan Vs Real Madrid |
![]() |
---|
Drawing Grup H Liga Champions 2021 Semalam: Chelsea, Juventus, Zenit, dan Malmo |
![]() |
---|
Drawing Grup G Liga Champions 2021 Semalam: LOSC Lille, Sevilla, Salzburg, dan Wolfsburg |
![]() |
---|
UPDATE Drawing Grup F Liga Champions 2021: Villareal, Manchester United, Atalanta, dan Young Boys |
![]() |
---|
UPDATE Drawing Grup E Liga Champions 2021: Bayern Muenchen, Barcelona, Benfica, dan Dinamo Kyiv |
![]() |
---|