Berita Jawa Tengah
Ditengok Gubernur Ganjar Pranowo, Pelajar Papua di Semarang Curhat Kesulitan Belajar Bahasa Jawa
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, guyon bareng pelajar papua yang tinggal di Asrama Pelajar Papua Amor, Semarang, Selasa (13/7/2021).
Penulis: m zaenal arifin | Editor: moh anhar
TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG - Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, guyon bareng pelajar papua yang tinggal di Asrama Pelajar Papua Amor, Semarang, Selasa (13/7/2021).
Suasana di asrama pun ger-geran saat Ganjar mendengar para siswa mengeluh kesulitan belajar Bahasa Jawa.
Kunjungan ini dilakukan Ganjar usai memimpin Rakor Ketersediaan Oksigen Medis di kantornya, Selasa (13/7).
Ganjar yang sedianya pulang ke kediaman dinas, ternyata urung dan langsung menuju ke asrama Amor yang berada di kawasan Mangunharjo, Semarang.
Baca juga: Dua Bulan ke Depan, Hendi Targetkan Kota Semarang Capai 70 Persen Herd Immunity
Baca juga: Wejangan Maia Estianty Soal Mantan Kepada Putranya Dul Jaelani
Baca juga: Ayya Renita Miss Kiki Ungkap Pasangan Paling Bikin Baper di Lokasi Syuting Sinetron Ikatan Cinta
Baca juga: Jelang Iduladha, Penjual Hewan Kurban di Tegal Ramai Orderan Potong Hewan, Transaksi Lewat Online
Sekitar pukul 14.30, Ganjar tiba di lingkungan asrama dan disambut belasan pelajar yang tak pulang ke Papua.
Ganjar langsung bertanya kabar dan bagaimana kondisi mereka selama pandemi dan PPKM Darurat berlangsung.
"Kalian jadi nggak pulang ya? Sekolahnya gimana? Masih online kan?," tanya Ganjar, sebagaimana dalam rilisnya.
"Masih pak, online sekolahnya," sahut para pelajar.
Ganjar lalu bertanya terkait kegiatan mereka selain sekolah daring. Beberapa tampak malu-malu dan sungkan menjawab. Ganjar pun mendekat dan agar mendengar jawaban dari para pelajar.
"Main bola pak," ujar salah seorang pelajar Papua yang merupakan pelajar SMA Sint Louis, Semarang.
Baca juga: DPRD Jepara Sidak Sejumlah Pabrik, Minta Pengusaha Patuhi 50 Persen Karyawan Bekerja dari Rumah
Baca juga: Sangat Bijaksana, Ini Kata Ronaldo Setelah Menjadi Top Skorer saat Portugal Gagal di Euro 2021
Ganjar pun menggoda para pelajar dengan bertanya ke mana lagi mereka pergi selain belajar dan main bola.
Pertanyaan ini pun memicu gelak tawa para pelajar dan para pembina.
"Hayo ngaku aja mainnya di mana, nggak papa asal prokesnya ya," kata Ganjar.
Para pelajar kemudian ditanya, apakah mereka mengalami kesulitan selama menjalani pembelajaran daring.
Wagub Taj Yasin Minta Perusahaan di Jateng Sediakan Ruang Pemeriksaan Ibu Hamil, Ini Maksudnya |
![]() |
---|
Ponpes Al Hamidah Grobogan Dijadikan Pesantren Ramah Anak, Tempat Santri Tewas Dihajar Rekannya |
![]() |
---|
Ratusan ABK Meninggal di Perairan Jateng, Penyebab Kurangnya Perhatian Nahkoda dan Pemilik |
![]() |
---|
Alasan Bupati Pemalang Nonaktif Minta 49 Kepsek Setor Uang Rp342 Juta: Kebutuhan Lebaran Banyak |
![]() |
---|
Video Tambang Pasir Ilegal di Magelang Disegel Diduga Dibeking Aparat |
![]() |
---|