Kesehatan
Sederet Manfaat Tidur Siang, Tingkatkan Daya Ingat hingga Kurangi Stres
Menyempatkan sedikit waktu untuk tidur siang dapat meningkatkan daya ingat, kinerja, hingga mood.
TRIBUNJATENG.COM - Tidur siang bukan hanya untuk bayi.
Studi menunjukkan bahwa tidur siang juga bagus untuk orang dewasa.
Tidur siang selama 20 atau 30 menit dapat membantu menghilangkan kantuk saat bekerja dan beraktivitas.
Baca juga: Resep Teh Jahe Untuk Kesehatan, Obat Mujarab Bagi yang Tengah Sakit Tenggorokan dan Batuk
Menyempatkan sedikit waktu untuk tidur siang dapat meningkatkan daya ingat, kinerja, hingga mood.
Tidak hanya itu, masih banyak manfaat yang bisa dirasakan setelah tidur siang.
Apa saja?
Berikut ini sederet manfaat tidur siang, dikutip dari webmd.com:
1. Tingkatkan Daya Ingat
Penelitian telah menunjukkan bahwa tidur memainkan peran penting dalam menyimpan ingatan.
Tidur siang dapat membantu mengingat hal-hal yang dipelajari sebelumnya.
Tidur siang berfungsi untuk mencegah Anda melupakan hal-hal seperti keterampilan motorik, persepsi indera, dan ingatan verbal juga.
2. Tingkatkan Kinerja
Ketika melakukan tugas berulang-ulang sepanjang hari, kinerja Anda semakin buruk seiring berjalannya hari.
Studi menunjukkan bahwa tidur siang dapat membantu Anda lebih konsisten.
Manfaat Baik Mengonsumsi Wedang Jahe bagi Penderita Asam Lambung |
![]() |
---|
Tak Banyak Diketahui, Ini Manfaat Mengonsumsi Wedang Jahe Campur Daun Kelor |
![]() |
---|
Manfaat Wedang Jahe untuk Turunkan Gula Darah dalam Tubuh, Berikut Penjelasannya |
![]() |
---|
Resep dan Manfaat Wedang Jahe Rempah bagi Kesehatan |
![]() |
---|
Wajib Tahu! Ini Efek Samping Sering Mengonsumsi Jahe bagi Tubuh |
![]() |
---|