Berita Nasional
Menanti Cara Zulkifli Hasan Atasi Harga Minyak Goreng, Masuk Skala Prioritas Presiden Joko Widodo
Zulkifli Hasan yakin bisa menyelesaikan persoalan distribusi dan pengendalian harga minyak goreng yang setengah tahun terakhir tak kunjung teratasi.
"Kalau berlama-lama kan kasihan rakyat."
"Itu saya kira prioritas," katanya.
"Semua pihak yang terkait tentu, enggak mungkin sendiri kan."
"Itu kan pekerjaan besar ya."
"Tapi kalau sudah ketemu permulaannya saya kira mudah ya," ujar Zulkifli Hasan.
Sebagaimana diketahui, Presiden Jokowi melantik Zulkifli Hasan menjadi Mendag menggantikan Muhammad Lutfi yang menjabat sejak 23 Desember 2020.
Sebelumnya, Zulkifli Hasan merupakan Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Periode 2019-2024.
Dia juga pernah menjabat sebagai Ketua MPR RI pada 2014-2019.
Zulkifli pernah menjabat sebagai Menteri Kehutanan menggantikan Malem Sambat Kaban pada 22 Oktober 2009 hingga 1 Oktober 2014. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Zulkifli Hasan Klaim Sudah Punya Jurus Jinakkan Harga Minyak Goreng"
Baca juga: Real Madrid Tak Mau Kehilangan Vinicius Junior, Kontrak Diperpanjang Hingga 2027, Gaji Juga Naik
Baca juga: Adah Sudarsa Jabat Kepala Basarnas Cilacap, I Nyoman Sidakarya Pindah ke Pekanbaru
Baca juga: Kata Virli Amelia Ika Mahasiswi UKSW Salatiga, Lolos Program Kuliah Satu Semester di Korea Selatan
Baca juga: Rahmad Ali Warga Semarang Dapat Segudang Hadiah dari Astra Motor Jateng, Program HUT ke 52 PT AHM
tribunjateng.com
tribun jateng
Jakarta
Zulkifli Hasan
Zulkifli Hasan Menteri Perdagangan
kemendag
Zulkifli Hasan Atasi Harga Minyak Goreng
Harga Minyak Goreng Saat Ini
minyak goreng
Prioritas Presiden Joko Widodo
Presiden Joko Widodo
Debat Terbuka Diusulkan Digelar Menjelang Pemilihan Ketua Umum PSSI |
![]() |
---|
Cawapres Terkuat, Erick Thohir Dominasi Dukungan Pemilih Religius dan Pulau Jawa |
![]() |
---|
Cawapres Terkuat Non Partai, Erick Thohir Potensi Diusung Koalisi Manapun |
![]() |
---|
Wowon Bilang Bawa Anak Kandung Berusia 2 Tahun ke Rumah Nenek, Ternyata Dibunuh dan Dikubur |
![]() |
---|
Pembunuhan Berantai Cianjur: Ujang Jadi Target Kopi Beracun Wowon Cs untuk Tumbal Buang Sial |
![]() |
---|