Piala Presiden 2022
Kata Sergio Alexandre Miliki Fortes dan Taisei, Yakin Tiga Poin PSIS Semarang Vs PSS Sleman
Kendati dipastikan menjadi pemuncak dan lolos ke Babak 8 Besar Piala Presiden 2022, tim PSIS Semarang targetkan menang lawan PSS Sleman.
TRIBUNJATENG.COM, SURABAYA - Laga pamungkas fase Grup A Piala Presiden 2022 di Stadion Manahan Surakarta bakal tersaji pada Jumat (24/6/2022).
Laga tersebut adalah PSIS Semarang Vs PSS Sleman.
Kendati dipastikan menjadi pemuncak dan lolos ke Babak 8 Besar Piala Presiden 2022, tim Mahesa Jenar enggan berpuas diri.
Tim tersebut berjanji akan memberikan suguhan menarik dan misi memenangkan pertandingan melawan PSS Sleman menjadi targetnya.
Baca juga: PSIS vs PSS : Meski Hanya Istirahat Dua Hari, PSIS Siap Tempur Melawan PSS Sleman di Laga Akhir Grup
Baca juga: Keuntungan Besar PSIS Semarang Jika Menangi Laga Lawan PSS Sleman, Suporter Menanti di Jatidiri
PSIS Semarang menjadi tim paling produktif di Grup A Piala Presiden 2022.
Dari tiga pertandingan mereka sudah mengoleksi 10 gol.
Sementara di peringkat kedua ada PSS Sleman yang baru mencatatkan dua gol.
Ketajaman lini depan tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar ini tidak lepas dari dua rekrutan asing mereka.
Pemain yang dimaksud adalah Carlos Fortes dan Taisei Marukawa.
Fortes tercatat sudah menyumbangkan tiga gol dan Marukawa mencatatkan satu gol.
Namun, peran Marukawa cukup merepotkan lini pertahanan lawan.
Bahkan, dia mendapatkan pengawalan khsusus di beberapa pertandingan terakhir Piala Presiden 2022.
Terkait hal ini, pelatih PSIS Semarang, Sergio Alexandre beruntung.
Pasalnya, dua pemain asingnya tersebut tampil maksimal di Piala Presiden 2022.
tribunjateng.com
tribun jateng
Sepak Bola Hari Ini
Solo
Surakarta
jadwal PSIS Semarang Vs PSS Sleman
PSIS Semarang Vs PSS Sleman
jadwal piala presiden 2022
Piala Presiden 2022 Hari Ini
Piala Presiden 2022
PSIS Semarang
PSS Sleman
Taisei Marukawa
carlos fortes
Sergio Alexandre
Seto Nurdiantoro
Mahesa Jenar
Super Elang Jawa
Liga 1
Jadwal dan Siaran Langsung Leg Kedua Piala Presiden 2022 Borneo FC Vs Arema FC Malam Ini |
![]() |
---|
Jadwal dan Siaran Langsung Leg Kedua Piala Presiden 2022 Borneo FC Vs Arema FC |
![]() |
---|
Hasil Final Piala Presiden 2022 - Abel Camara Pahlawan Arema FC, Leg Pertama Borneo FC Kalah 1-0 |
![]() |
---|
Final Piala Presiden 2022 - Arema FC Vs Borneo FC, Dandi Dauri: Kami Ingin Tetap Jadi Pencuri |
![]() |
---|
Jadwal Piala Presiden 2022 Arema FC Vs Borneo FC, Pertandingan Ulang Final Tahun 2017 |
![]() |
---|