Liga 1
Prediksi Susunan Pemain Persita vs PSIS Semarang di BRI Liga 1, Riyan Diprediksi Kembali Starter
Berikut ini prediksi susunan pemain Persita Tangerang vs PSIS Semarang di BRI Liga 1 Rabu (14/9/2022) hari ini.
Penulis: Franciskus Ariel Setiaputra | Editor: rival al manaf
Tribun Jateng/Franciskus Ariel Setiaputra
Riyan Ardiansyah merayakan gol ketiga yang ia cetak dalam laga versus Persikabo pada lanjutan BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Jatidiri Semarang, Jumat (9/9/2022) sore.
Prediksi Pemain:
Persita Tangerang (433)
Pelatih: Alfredo Vera
kiper: Dhika
Belakang: Toha (kanan) - Kandaimu - Cattaneo - Setiawan
Tengah: Shin Yeong Bae - Nelson Alom - Ghozali
depan: Elisa - Fergonzi - Ramdhani
PSIS Semarang (4-2-3-1):
Pelatih: Achmad Rezal
Kiper: Redondo
Belakang: Fredyan (Kanan) - Sesay - Dewangga - Frendi Saputra
Tengah: Aqsha - Jonathan
Depan: Riyan - Oktafianus - Wawan
Depan: Marukawa
Berita Terkait :#Liga 1
Eks PSIS Semarang Jonathan Cantillana Resmi Berseragam PSS Sleman, Tak Sabar Ingin Segera Latihan |
![]() |
---|
Dengan Skuad Baru, Persebaya Surabaya Siap Balas Dendam ke Bhayangkara FC |
![]() |
---|
Disebut Larang Marselino Ferdinan Gabung Timnas Indonesia, Ini Respons Pelatih Persebaya Surabaya |
![]() |
---|
Misi Curi Poin Bhayangkara FC di Kandang Persebaya Surabaya Tak Akan Mudah |
![]() |
---|
Debut Manis Brandon Scheunemann di PSIS Semarang Buat Sang Ayah Terharu |
![]() |
---|