Wawancara Khusus
Budi Prayitno Pria Kelahiran Semarang Pimpin DPRD Kota Magelang
Budi Prayitno, pria kelahiran Semarang, sejak muda sudah ingin berkiprah di politik.
Penulis: faisal affan | Editor: sujarwo

Dok. Pribadi
Budi Prayitno, Ketua DPRD Kota Magelang
Inovasi apa yang anda lakukan di dalam diri?
Selalu membuka hal baru. Tidak menutup diri. Gelas kalau dikosongkan masuknya lebih banyak. Jangan menutup konsep baru. Kami juga menerima masukan dan sistem baru. Mungkin daerah lain begini tapi belum tentu di daerah kami bisa diterapkan. Nuansa yang muncul harus diimplementasikan. Kalau itu bisa kenapa tidak disampaikan. Sekecil apapun itu. Itu nanti akan jadi diskusi dan amalan. (*)
BERITATERKAIT
Berita Terkait :#Wawancara Khusus
Jusuf Kalla Blak-blakan Soal Pilihan Capres 2024, Pilih Anies Karena Faktor Kecerdasan |
![]() |
---|
Jusuf Kalla Blak-blakan Soal Hubungannya dengan Jokowi, 6 Bulan Putus Komunikasi |
![]() |
---|
Deklarasi Capres PDIP, Barus Rasakan Pencapresan Ganjar Kurang Meriah |
![]() |
---|
Ketua Panitia Musyawarah Rakyat Panel Barus Bicara Hasil Musra: Tunggu Komando Jokowi |
![]() |
---|
Yusril Ihza Mahendra: Minimal Rp 2 Triliun Modal untuk Nyapres |
![]() |
---|