Persebaya Surabaya

Hasil Dewa United Vs Persebaya Surabaya, Bajul Ijo Masuk 10 Besar di Akhir Laga Putaran Pertama

Hasil Dewa United Vs Persebaya Surabaya, Bajul Ijo Masuk 10 Besar di Akhir Laga Putaran Pertama

Penulis: fsn | Editor: galih permadi
Surya/Istimewa
Hasil Dewa United Vs Persebaya Surabaya, Bajul Ijo Masuk 10 Besar di Akhir Laga Putaran Pertama 

Hasil Dewa United Vs Persebaya Surabaya, Bajul Ijo Masuk 10 Besar di Akhir Laga Putaran Pertama

TRIBUNJATENG.COM - Persebaya Surabaya memetik kemenangan melawan Dewa United di pekan 17 Liga 1 2022, Sabtu (24/12/2022) sore.

Bermain di Stadion Manahan, Solo, Persebaya Surabaya unggul 1-2 atas Dewa United.

Gol-gol Persebaya Surabaya dicetak oleh Sho Yamamoto menit ke-6 dan Denny Agus 23'.

Higor Vidal (kiri) dan Sho Yamamoto (tengah) saat merayakan kemenangan Persebaya Surabaya. (Foto Persebaya/Habibur Rohman)
Higor Vidal (kiri) dan Sho Yamamoto (tengah) saat merayakan kemenangan Persebaya Surabaya. (Foto Persebaya/Habibur Rohman) (Surya/Istimewa)

Baca juga: Jadwal Liga 1 2022 Hari Ini Dewa United Vs Persebaya, Persikabo Vs Persib Bandung, Persik Vs Persis

Sedangkan gol balasan Dewa United dicatatkan oleh Lucas Ramos menit ke-39'.

Atas hasil ini, Persebaya Surabaya mengakhiri putaran pertama dengan masuk ke zona sepuluh besar.

Persebaya Surabaya meraih 22 poin dari 17 pertandingan.

Tim berjuluk Bajul Ijo menggeser PSIS Semarang ke posisi 11 klasemen.

Di sisi lain, hasil kurang apik didapat Dewa United.

Kekalahan ini menandai catatan buruk tanpa kemenangan di sepuluh laga terakhir Dewa United.

Dewa United mengoleksi 5 hasil imbang dan 5 kekalahan.

Saat ini Dewa United berada di zona degradasi dengan koleksi 14 poin dari 17 laga.

Jalannya Pertandingan

Lima menit awal babak pertama, Persebaya mendominasi permainan.

Halaman
1234
Sumber: Tribun Jateng
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    31
    20
    9
    2
    57
    8
    34
    69
    2
    Persib
    29
    17
    5
    7
    48
    25
    10
    56
    3
    Persija Jakarta
    29
    16
    6
    7
    38
    11
    12
    54
    4
    Borneo
    30
    14
    8
    8
    55
    18
    21
    50
    5
    Madura United
    31
    14
    7
    10
    37
    14
    5
    49
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved