Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Puisi

Puisi Siang Abdul Hadi WM

Puisi Siang Abdul Hadi WM: Siang Siang ternyata hanya seorang pejalan jauh Di atas kepalanya yang tak pernah teduh

Penulis: Awaliyah P | Editor: galih permadi
QURETA.COM
Puisi Siang Abdul Hadi WM 

Puisi Siang Abdul Hadi WM

TRIBUNJATENG.COM - Puisi Siang Abdul Hadi WM:

Siang

Siang ternyata hanya seorang pejalan jauh
Di atas kepalanya yang tak pernah teduh
udara kosong. Dan burung-burung hanya beterbangan
bagai kasih dan bisik-bisik kita
bagai lembut tangan dan cinta sia-sia kita
dan kata-kata mengalir bagai sungai ke lautan birunya

Mengapa maut juga yang tak terhindar
dan malam? Mustahil tidur
Gerimis hanya berangkat ke rumput-rumput
daun-daunan dan ginggang beracun…

1973

(*)

Sumber: Tribun Jateng
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved