Doa Agar Terhindar dari Peyakit Berbahaya
Doa agar terhindar dari penyakit berbahaya.Doa ini bisa kamu baca setiap hari.Menjaga kesehatan merupakan sunnah rasul.
Penulis: Ardianti WS | Editor: galih permadi
TRIBUNJATENG.COM- Doa agar terhindar dari penyakit berbahaya.
Doa ini bisa kamu baca setiap hari.
Menjaga kesehatan merupakan sunnah rasul.
Sebab, dengan menjaga kesehatan, kita berarti sudah menjaga pemberian Allah dengan sebaik-baiknya.
Namun, jika kita mengalami sakit, maka sebaiknya kita bersabar dan menerima sakit dengan penuh ketaqwaan serta memohon kepada Allah agar bisa kembali sehat.
Berikut bacaan doa yang pernah diajarkan oleh Rasulullah SAW agar terhindar dari penyakit berbahaya:
اللَّهُمَّ إنِّي أَعُوذُ بِكَ مِنَ البَرَصِ، والجُنُونِ، والجُذَامِ، وَسَيِّئِ الأسْقَامِ
Arab latin: Allāhumma innī a‘ūdzu bika minal barashi, wal junūni, wal judzāmi, wa sayyi’il asqāmi.
Artinya: “Ya Allah, aku berlindung kepadamu dari penyakit lepra, gila, kusta, dan penyakit-penyakit buruk.”
| Jateng Geser Jabar di Peringkat Kedua Klasemen Sementara Popnas 2025 Jakarta |
|
|---|
| Pinjaman BRI KUR Rp 50 Juta Cicilan Mulai Rp 1,1 Juta Tenor 5 Tahun, Rp 4,4 Juta Tenor Setahun |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kota Semarang Hari Ini Kamis 6 November 2025: Hujan Ringan |
|
|---|
| Daftar Tarif Listrik Terbaru Kamis 6 November 2025 Untuk Semua Golongan Pelanggan PLN |
|
|---|
| Purboyo Nyatakan Diri sebagai Raja Keraton Solo Bergelar Pakoe Boewono XIV |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/ilustrasi-doa_20180809_130115.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.