Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Ramadan 2024

Tempat Ngabuburit Syahdu di Atas Jalan Tol Kabupaten Semarang, Ditemani Kabut dan Panorama Alam

Masuknya bulan suci Ramadan menciptakan kebiasaan-kebiasaan tertentu yang dilakukan masyarakat, seperti menunggu waktu berbuka puasa atau ngabuburit.

reza gustav
TETAP BUKA - Penjual kuliner di Jembatan Tol Daren View, Dusun Daren, Desa Pabelan, Kecamatan Pabelan, Kabupaten Semarang tetap buka meskipun bulan Ramadan dan kondisi cuaca hujan, Rabu (13/3/1024) sore. (TRIBUN JATENG/REZA GUSTAV) 

Akses menuju ke lokasi tersebut tidaklah terlalu sulit, namun jarak dari jalan raya maupun pusat kota relatif jauh.

Jika dari arah Jalan Raya Tuntang, pengunjung bisa melewati area Tlogo, Watuagung hingga menuju ke Daren.

Jika dari arah Kota Salatiga, bisa melewati kawasan Sembir untuk menuju ke arah hutan karet dan langsung menuju Daren. (*)

Baca juga: "Om Telolet Om" Makan Korban Jiwa Bocah 5 Tahun, Begini Nasib Sopir Bus Timbul Jaya

Baca juga: Bea Cukai Tanjung Emas Perkuat Kerjasama denganStakeholder untuk Perekonomian Jawa Tengah

Baca juga: 5 Potret Masa Muda Nunung Bak Kembang Desa, Pantas Jadi Primadona Grup Srimulat

Baca juga: Kewalahan Penuhi Pesanan Parsel Lebaran, Stok Mencapai 1.750 Keranjang

Sumber: Tribun Jateng
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved