Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Ramadan 2024

Takmir Masjid At Taqwa Berdayakan UMKM Lokal di Kampung Ramadan Jati Kulon Kudus

Di Desa Jati Kulon, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus muncul kampung kuliner yang hanya ada setiap Ramadan.

Penulis: Saiful Ma sum | Editor: rival al manaf
TRIBUNJATENG/SAIFUL MA'SUM
Sejumlah pedagang sedang melayani pembeli di Kampung Ramadan yang dibentuk Takmir Masjid At Taqwa Desa Jati Kulon, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jumat (29/3/2024). 


"Kalau di Masjid Jogokariyan didukung pendanaan yang mewah. Untuk Masjid At Taqwa baru mengandalkan kotak amal dan beberapa donatur. Alhamdulillah kegiatan rutinan sudah cukup banyak, tinggal ditambah untuk program-program lain yang bertujuan memakmurkan jemaah masjid," harap dia. 


Tokoh masyarakat Desa Jati Kulon, Rochim Sutopo menambahkan, kehadiran Kampung Ramadan menambah warna kegiatan masyarakat Jati Kulon di waktu Ramadan.


Pelaku usaha kecil lokal terfasilitasi tempat dan tenda untuk berdagang kuliner. Sehingga adanya Kampung Ramadan membantu perputaran ekonomi masyarakat. 


Rochim yang juga sebagai anggota DPRD Kudus berencana mengembangkan Program Kampung Ramadan melalui dana aspirasi 2025 senilai Rp 100 juta. 


Supaya keberadaan Kampung Ramadan bisa ditata lebih baik lagi, agar bisa menampung lebih banyak pelaku usaha.


"Jika dikembangkan, bukan tidak mungkin Kampung Ramadan di Desa Jati Kulon ini kelak menjadi ikon Ramadan di Kabupaten Kudus. Kita harus tata dulu perlengkapan di Kampung Ramadan agar lebih semarak lagi," tegasnya. (Sam)
 

Sumber: Tribun Jateng
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved