Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Berita Artis

Kondisi Ratna Sarumpaet Seusai Dipolisikan Cucu Gegara Harta Warisan

Husin Kamal menyebut bahwa sang nenek kerap mempersulit hak warisan yang merupakan bagian ayahnya, Iqbal Alhady.

Penulis: Awaliyah P | Editor: galih permadi
KOMPAS.com/Ryana Aryadita
Kondisi Ratna Sarumpaet Seusai Dipolisikan Cucu Gegara Harta Warisan 

Atiqah pun menjelaskan bahwa selama waktu tersebut, keluarga besar lebih fokus pada perawatan kakaknya, Iqbal, yang mengidap skizofrenia.

"Jadi kasus ini kelanjutan dari 2012. Tapi memang selama ini tidak ada komunikasi atau pembahasan selama ini. Karena saya dan keluarga merawat Kakak saya, Iqbal yang mengidap Skizofrenia," jelas dia


Meskipun dirinya terlibat dalam kasus ini, Atiqah mengaku tidak merasa kecewa pada pelapor yang tak lain adalah keponakannya sendiri. 

"Jadi Husin dari kecil sempat serumah juga, jadi saya tahu dia dari kecil dan tahu betapa sayangnya bapaknya sama anaknya. Cuma kan kita sebagai orang dewasa bisa melihat ya berpikir seperti itu, kenapa?" Tandas Atiqah. (*)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved