Berita Banyumas
Kena PHK Tak Hilang Asa, Rusito Raih Pulung dari Ternak Ayam Kampung
Namun tidak ada yang menjamin nasib seorang. Ia ikut terkena kebijakan pengurangan karyawan atau Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).
Penulis: khoirul muzaki | Editor: M Syofri Kurniawan
Dengan transaksi digital, ia tak harus melakukan kontak langsung dengan pelanggan yang cukup merepotkan. Ia juga tak pusing mencari kembalian ketika yang dibayarkan bukan uang pas.
Pelanggan cukup memasukkan angka uang dari rekening yang akan ditransfer sesuai harga yang disepakati.
“Lebih mudah, gak harus pakai cash,” katanya.
Maemunah, salah satu pelanggan telur ayam kampung Rusito mengaku membeli telur ayam kampung karena punya kelebihan.
Ia meyakini telur ayam kampung lebih sehat dari telur ayam ras. Karena itu, ia tak ragu membeli meski harganya lebih mahal dari telur ayam ras.
Keyakinan tentang keunggulan telur ayam kampung itu pula yang membuat komoditas itu punya harga jual lebih mahal di pasaran.
“Katanya kan kalau telur ayam kampung itu lebih sehat,” katanya. (aqy)
Baca juga: Camilan Chimu: Cita Cinta Teguh dan Herna Rintis Usaha saat Pensiun
| Bupati Banyumas Tegaskan Integritas dan Loyalitas Jadi Syarat Utama dalam Lelang Jabatan Eselon II |
|
|---|
| Modus Pura-pura Beli Mie Ayam, Pelaku Warga Depok Gasak Motor Pedagang di Sokaraja Banyumas |
|
|---|
| PT Star Janji Tanggung Semua Kerugian Warga Terdampak Longsor Tambang Kapur di Banyumas |
|
|---|
| Detik-detik Longsor di Kawasan Tambang Ajibarang Banyumas: Saya Lari Batu Sudah di Atas Kepala |
|
|---|
| Detik-detik Erwin dan Keluarga Keluar dari Longsor di Kawasan Tambang Ajibarang: Saya Lari |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/mengambil-telur-ayam-kampung-di-kandang.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.