Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Berita Regional

Rumah Kemalingan, Selebgram Denise Chariesta: Beraksi 30 Detik Bawa Kabur Motor, Malingnya Sopan

 "Pelakunya masuk dengan percaya diri sekali, padahal wajahnya jelas terekam CCTV."

TRIBUNNEWS
ILUSTRASI CURANMOR: Selebgram Denise Chariesta melaporkan kasus pencurian motor (curanmor) ke Polres Metro Jakarta Selatan pada Jumat (22/8/2025). Seluruh aksi pelaku terekam jelas oleh kamera CCTV. (TRIBUNNEWS) 

Nah, satu pelanggannya menjadi korban pencuriannya.

Awalnya, seorang pria yang juga main di rental itu meminjam motor dengan alasan ingin membeli martabak. 

“Minjem pertama beneran beli martabak, bawa lagi kedua minjem lagi beli martabak, bawa lagi ketiga... nggak bawa martabak, dan motornya ilang,” ujarnya.

Ternyata, pelaku memang sudah lama mengintainya. 

Buktinya, pelaku juga jadi pelanggan di rental itu dan beberapa kali meminjam motor itu lalu mengembalikannya.

Rupanya, itu cuma modusnya untuk membangun kepercayaan calon korbannya.

Akhirnya, motor hilang digondol sang maling. Dia tak kembali dari membeli martabak itu.

Nah, secara mengejutkan, pelaku kembali muncul ke lokasi yang sama, diduga untuk mencari korban baru.

Kebetulan, dia bertemu dengan korban pertama yang mengenalinya.

“Lah, lu kemarin maling motor gua? Lah iya, kata dia gitu,” kata Arafah menirukannya.

Menyadari itu, si maling mencoba melarikan diri dengan naik ke lantai tiga bangunan rental. 

Dia lantas melompat ke rumah warga dari genteng lantai tiga rental. 

Apes, usahanya gagal. Ia menghantam atap asbes warga yang tidak kuat menahan beban tubuhnya.

Akhirnya si maling tertangkap lalu warga sempat menginterogasinya. 

Ternyata, motor hasil curian itu telah dijual dengan harga Rp1,8 juta.

Sumber: Tribun Jatim
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved