Unsoed
Makin Berdaya, Tim PKM UNSOED Dampingi Kelompok Independent Ecoprint
Tim Program Kemitraan Masyarakat (PKM) dari LPPM Unsoed saat ini tengah melaksanakan pendampingan intensif bagi Kelompok Independent Ecoprint
Penulis: Adi Tri | Editor: abduh imanulhaq
"Pemanfaatan platform digital seperti media sosial, marketplace, dan katalog web tidak hanya memperluas pasar, tapi juga membangun identitas merek. Ini langkah strategis meningkatkan daya saing produk lokal," jelas Dr. Lasmedi.
Prof. Dr. Sri Lestari, M.S., selaku anggota Puskor Pengabdian LPPM Unsoed, menambahkan bahwa kunci keberhasilan program ini adalah sinergi lintas disiplin keilmuan tim dosen dengan mitra.
"Ini bukan sekadar mentransfer pengetahuan, tapi memfasilitasi transformasi sosial, di mana para ibu rumah tangga menjadi lebih percaya diri dan mandiri. Ini esensi dari community empowerment through knowledge sharing," tuturnya.
Atas pendampingan tersebut, Ibu Sugiarti menyampaikan apresiasi mendalam kepada tim Unsoed dan pihak kementerian.
"Kami mengucapkan terima kasih yang besar kepada LPPM Unsoed dan Direktorat Jenderal Riset dan Pengembangan Kemendikbudristek yang telah memberikan bantuan pendanaan, tenaga, maupun pikiran. Ini sangat bermanfaat bagi kami," pungkasnya.(***)
| Dukung Swasembada Pangan, Dosen UNSOED Dampingi Petani Jamur di Majenang |
|
|---|
| Mahasiswa FH Unsoed Sabet Juara 1 Lomba Debat Politik ”LEGAL CRITIQUE”Tingkat Nasional 2025 |
|
|---|
| NZEO-SRPlus, Inovasi Pupuk Unsoed Kurangi Polusi dan Tingkatkan Ketahanan Tanaman |
|
|---|
| Unsoed Rayakan Dies Natalis ke-62 dengan Pagelaran Wayang Kulit: Lestarikan Kearifan Lokal |
|
|---|
| Lulut Ardianto, Mahasiswa Fakultas Hukum Unsoed, Tampil Memukau sebagai Dalang Muda Lakon Bimo Ngaji |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/20251112_Unsoed34.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.