TAG
aksi unjuk rasa
-
Giliran Siswa Sekolah di Thailand Kini Menuntut Reformasi
Ribuan orang bergabung dalam protes yang dipimpin siswa sekolah menengah di Bangkok pada Sabtu (21/11). Mereka menyerukan reformasi pendidikan.
Minggu, 22 November 2020 -
PM Thailand Cabut Dekrit Darurat
PM Thailand memutuskan mencabut dekrit darurat yang bertujuan memadamkan demo pro-demokrasi pada Kamis (22/10).
Kamis, 22 Oktober 2020 -
#SaveFreePress Jadi Trending di Thailand Pasca-pembredelan Media
Kantor berita Voice TV diperintahkan ditutup karena memberitakan semua aksi protes tentang anti-pemerintah yang mengguncang ibu kota.
Rabu, 21 Oktober 2020 -
Siswa SMK di Semarang Tolak Demo Anarkis: Jangan Provokasi Kami
Puluhan siswa SMK di Kota Semarang menggelar aksi menolak unjuk rasa anarkis di depan kompleks Kantor Pemprov dan DPRD.
Selasa, 20 Oktober 2020 -
Cegah Pelajar Ikut Demo, Disdik Kabupaten Semarang Bakal Kumpulkan Kepala Sekolah
Menyikapi adanya sejumlah pelajar terlibat dalam demo menolak Omnibus Law, Disdikbudpora bakal kumpulkan kepala sekolah.
Senin, 19 Oktober 2020 -
Pemerintah Thailand Blokir Petisi Online Melawan Raja
Petisi online yang berisi perlawanan terhadap Raja Thailand tersebut menarik hampir 130.000 tanda tangan sebelum situs itu diblokir
Minggu, 18 Oktober 2020 -
Unjuk Rasa Terus Berlanjut, Polisi Thailand Mulai Bertindak Keras
Ribuan pengunjuk rasa pro-demokrasi pada Minggu (18/10) menggelar aksi anti-pemerintah dengan menduduki Monumen Kemenangan di Bangkok.
Minggu, 18 Oktober 2020 -
Gelombang Aksi Demo Terus Membesar, Thailand Larang Kerumunan dan Batasi Media
Pemerintah Thailand mengumumkan dekrit darurat yang melarang kerumunan orang dan membatasi media.
Kamis, 15 Oktober 2020 -
DPRD Jateng Apresiasi Aksi Damai dan Minta Buruh Tunggu Salinan Omnibus Law
Ribuan buruh kembali unjuk rasa menolak Omnibus Law Undang Undang Cipta Kerja di depan Gedung DPRD Jawa Tengah.
Selasa, 13 Oktober 2020 -
Polisi Amankan 95 Orang di Yogya, Empat Jadi Tersangka
Polresta Yogyakarta mengamankan 95 orang setelah aksi unjuk rasa yang berujung ricuh di depan gedung DPRD DIY, Kamis.
Sabtu, 10 Oktober 2020 -
Polisi Belarus Tahan Ratusan Demonstran Wanita Antipresiden
Sebanyak 2 ribu perempuan turun ke jalan mengenakan aneka ragam aksesori berkilau dan juga membawa bendera merah putih.
Minggu, 20 September 2020 -
Tak Puas Penanganan Covid-19, Massa Geruduk Kantor Dinas Kesehatan Kudus
Sejumlah warga yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Peduli Covid-19 (APEC19) unjuk rasa di depan Kantor DKK.
Senin, 24 Agustus 2020 -
Inilah Pesan Terakhir Bagus Putra Mahendra Sebelum Meninggal Saat Akan Ikut Demo
Apa pesan terakhir Bagus Putra Mahendra (15) sebelum menjadi korban saat ikut aksi demonstrasi penolakan RKUHP di depan Gedung DPR RI
Sabtu, 28 September 2019