TAG
Bupati Kebumen
-
Berikut Capaian Bupati dan Wakil Bupati Kebumen
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kebumen torehkan sejumlah prestasi di bawah kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati, Lilis Nuryani dan Zaeni Miftah.
Senin, 27 Oktober 2025 -
Jumat Bersih di Kebumen: Mulai Senam hingga Bergotong Royong, Bupati Ajak Jaga Alun-alun Bersama
Aksi bersih-bersih ini tindak lanjut dari sidak yang sebelumnya dilakukan oleh Bupati Kebumen di area alun-alun.
Sabtu, 11 Oktober 2025 -
Ribuan Perantau Kebumen Ramaikan Gelar Budaya Walet Emas 2025 di Bekasi
Bupati Kebumen menhadiri Gelar Budaya Walet Emas yang digelar Komunitas IWAKK Walet Emas di Bekasi.
Senin, 29 September 2025 -
Tiga Dekade Bersama Swasta Berakhir, Pasar Wonokriyo Gombong Kembali ke Pemkab Kebumen
Pasar Wonokriyo Gombong kini resmi kembali ke tangan Pemerintah Kabupaten Kebumen.
Kamis, 25 September 2025 -
Merawat Tradisi, Memantik Wisata: Grebeg Rolasan Ambal di Kebumen Kembali Digelar Meriah
Tradisi Grebeg Rolasan kembali digelar meriah di Objek Wisata Pantai Mliwis, Desa Kenoyojayan Kecamatan Ambal, Kebumen.
Jumat, 5 September 2025 -
GKJ Grujugan Kebumen Kukuhkan Pendeta Baru, Bupati Lilis Puji Toleransi Warga Petanahan
GKJ Grujugan di Kecamatan Petanahan resmi mengukuhkan pendeta baru melalui acara pentahbisan.
Jumat, 5 September 2025 -
Wujudkan Kebumen Aman, Berbagai Elemen Masyarakat Komitmen Jaga Kedamaian
Bupati bersama berbagai elemen di Kabupaten Kebumen berkumpul menggelar doa Bersama dan Deklarasi Damai.
Rabu, 3 September 2025 -
Bupati Kebumen Gelar Rakor dengan Kepala Sekolah Pasca Aksi Unjuk Rasa
Puluhan pelajar dari berbagai jenjang sekolah, termasuk sekolah terbaik, terlibat dalam aksi tersebut.
Selasa, 2 September 2025 -
Menko Pangan Zulkifli Hasan Salurkan 5 Ton Beras dan Ratusan Alsintan ke Petani Kebumen
Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Kebumen.
Jumat, 29 Agustus 2025 -
Kebumen Bergema dengan Selawat, Bupati Ajak Masyarakat Bersatu Bangun Daerah
Kebumen Bersholawat menjadi salah satu rangkaian acara Kebumen Fest dalam rangka Hari Jadi ke-396 Kabupaten Kebumen.
Jumat, 29 Agustus 2025 -
Kebumen Fashion Fest 2025 Hadirkan Swarna Muslimah, Bupati Lilis Nuryani Tampil Memukau
Rangkaian acara Kebumen Fashion Fest (KFF) 2025 kembali memukau publik pada hari ketiga dengan tajuk "Swarna Muslimah".
Jumat, 29 Agustus 2025 -
Bupati dan Dua Perusahaan Daerah Kebumen Terima Penghargaan di Ajang Best Human Capital Award 2025
Bupati Kebumen bersama dua perusahaan daerah Kabupaten Kebumen meraih penghargaan dalam ajang Best Human Capital Awards 2025.
Jumat, 29 Agustus 2025 -
Kebumen Fashion Fest 2025 Resmi Dibuka
Kemeriahan membanjiri halaman Pendopo Kabumian, Selasa 26 Agustus 2025, saat Kebumen Fashion Fest 2025 resmi dibuka.
Rabu, 27 Agustus 2025 -
Dukung Generasi Sehat, Pemkab Kebumen Beri Edukasi Pangan B2SA Ratusan Pelajar
Pemerintah Kabupaten Kebumen terus berupaya menciptakan generasi yang sehat, aktif, dan produktif.
Selasa, 26 Agustus 2025 -
Bupati Lilis Nuryani Lantik Empat Pejabat di Lingkungan Pemkab Kebumen
Bupati Kebumen Lilis Nuryani melantik dan mengambil sumpah empat Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kebumen.
Selasa, 26 Agustus 2025 -
Terapkan Kesetaraan Bagi Kaum Disabilitas, Pemkab Kebumen Raih Anugerah Prakarsa Inklusi dari KND
Pemerintah Kabupaten Kebumen mendapatkan penghargaan Anugerah Prakarsa Inklusi dari Komisi Nasional Disabilitas (KND) Republik Indonesia.
Sabtu, 23 Agustus 2025 -
Kirab Budaya dan Grebeg Gunungan Meriahkan Hari Jadi Ke-396 Kabupaten Kebumen
Kirab Budaya dan Grebeg Gunungan dalam rangka Hari Jadi ke-396 Kabupaten Kebumen berlangsung meriah.
Sabtu, 23 Agustus 2025 -
Bupati Lilis Nuryani Rayakan Hari Jadi ke-396 Kebumen dengan Tari Kolosal dan Kembul Bujana
Hari Jadi ke-396 Kabupaten kebumen dimeriahkan pentas tari kolosal yang dibawakan oleh 396 pelajar SMP.
Jumat, 22 Agustus 2025 -
Kabupaten Kebumen Raih Penghargaan dari Pemprov Jateng
Kebumen mendapat penghargaan sebagai daerah dengan capaian jumlah kehadiran tertinggi dalam pemeriksaan kesehatan gratis (PKG) di Jateng.
Jumat, 22 Agustus 2025 -
Bupati Lilis Nuryani Terima Sertifikat UNESCO Global Geopark untuk Geopark Kebumen di Paris
Bupati Kebumen, Lilis Nuryani, melakukan perjalanan ke Paris, Prancis, untuk menerima sertifikat.
Senin, 2 Juni 2025