TAG
bursa transfer liga 1
-
Persib Bandung dirumorkan membidik satu penyerang asing untuk didatangkan pada jendela transfer tengah musim Liga 1 2024-2025, Almeida ataukah Pato?
Rabu, 1 Januari 2025
-
Pertajam Lini Depan, Mantan Top Skor Liga 1 hingga Penyerang Klub Rival Dikabarkan Merapat ke Persib
Rabu, 1 Januari 2025
-
Persib Bandung saat ini membutuhkan amunisi tambahan di lini depan seturut kabar tentang kepergian Mailson Lima dan dua pemain lokal lainnya.
Selasa, 31 Desember 2024
-
Benarkah gelandang andalan PSIS Semarang, Alfeandra Dewangga akan pindah ke Persija Jakarta pada putaran kedua Liga 1 2024-2025?
Selasa, 24 Desember 2024
-
Christian Rontini dipastikan dilepas Madura United, tak lama seusai mengantar negaranya, Filipina menang 1-0 atas Indonesia di ASEAN Cup 2024.
Minggu, 22 Desember 2024
-
Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena bakal terlebih dahulu berdiskusi kepada manajemen terkait mendatangkan pemain anyar pada paruh musim Liga 1 ini.
Minggu, 22 Desember 2024
-
Chechu Meneses ini sedang berada di ujung tanduk setelah bocornya pergerakan transfer Barito Putera dan peluang PSIS Semarang untuk bisa merekrutnya.
Kamis, 5 Desember 2024
-
Peluang telah dimiliki PSIS Semarang untuk mendatangkan Andres Nieto, terlebih sudah kepergok saling follow Yoyok Sukawi dan Aggy Eka Ressy.
Kamis, 5 Desember 2024
-
Sosok pemain krusial ini adalah idola lama PSIS Semarang yang sudah sangat layak untuk direkrut pada bursa transfer paruh kedua Liga 1 2024-2024.
Rabu, 4 Desember 2024
-
PSIS Semarang saat ini sedang santer dirumorkan membidik Marcelo Djalo jelang bursa transfer putaran kedua dibuka pada 19 Desember 2024.
Selasa, 3 Desember 2024
-
Eks pemain asing Persib Bandung, Bruno Cantanhede memberi sinyal bakal comeback ke Liga 1 pada putaran kedua 2024-2025 dan rumornya ke PSIS Semarang.
Selasa, 3 Desember 2024
-
Pemain anyar Persib Bandung, Mailson Lima langsung ikut menjalani latihan tim pada Minggu (28/7/2024) seusai diperkenalkan pada Sabtu (27/7/2024).
Minggu, 28 Juli 2024
-
Persis Solo resmi memperkenalkan pemain anyarnya, Facundo Aranda untuk mengisi posisi penyerang. Berikut ini sosok lengkapnya.
Senin, 22 Juli 2024
-
Umuh Muchtar mengungkapkan, skuad Maung bandung tidak akan mendatangkan pemain baru lagi di bursa transfer Liga 1 2024-2025.
Minggu, 21 Juli 2024
-
Dari unggahan akun Instagram official Piala Presiden 2024, ada seorang pemain asing yang menggunakan nomor seragam 13 ikut melakukan latihan.
Jumat, 19 Juli 2024
-
Borneo FC Samarinda mengumumkan secara resmi bahwa Adam Alis akan meninggalkan klub musim ini, bergabung ke Persib Bandung.
Jumat, 19 Juli 2024
-
Pemain berkebangsaan Brasil ini didatangkan untuk mengawal lini belakang Persis Solo seusai melepas 2 pemainnya Jaimerson Xavier dan Bardanca.
Kamis, 18 Juli 2024
-
Sesuai bocoran dari Bojan Hodak, meninggalkan Persib Bandung, Ezra Walian dikabarkan jadi salah satu incaran Persik Kediri.
Senin, 15 Juli 2024
-
Perkuat Serangan Lini Depan, Persib Bandung dan Dimas Drajad Resmi Bergandeng Tangan
Senin, 15 Juli 2024
-
Penyerang Timnas Indonesia, Dimas Drajad secara resmi telah mengumumkan perpisahan dengan Persikabo 1973 pada Minggu (14/7/2024).
Minggu, 14 Juli 2024