TOPIK
Berita Jawa Tengah
-
Anggota Pagar Nusa Dikeroyok hingga Tewas di Mranggen, Begini Sikap Ketua PW Pagar Nusa Jateng
Bimo yang merupakan anggota Pagar Nusa meninggal dunia diduga akibat pengeroyokan di wilayah Mranggen, Demak, Jumat (26/12/2025).
-
UMP Jateng 2026 Resmi Naik 7,28 Persen, Buruh Terbelah Antara Apresiasi dan Kekecewaan
Ketua Umum FSPIP Jateng, Karmanto, menyatakan kekecewaannya terhadap penetapan UMK, khususnya di Kota Semarang.
-
Alumni Akpol 2000 Jabat Dirreskrimsus Polda Jateng, Dituntut Selesaikan Kasus Kriminalitas Modern
Jabatan Dirreskrimsus Polda Jateng kini diisi oleh Kombes Pol Djoko Julianto, alumni Akpol 2000.
-
Angkringan Porak Poranda Ditabrak Truk Mi Instan di Tuntang Semarang, Pagar Nyaris Roboh
Bangunan bernama Angkringan Bu Siti di Jalan Fatmawati, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang hancur diterjang truk.
-
Petang Hari Ini, Jalur Padat di Bawen Kabupaten Semarang
Menjelang petang, kepadatan lalu lintas kembali terjadi di Kecamatan Bawen, Kabupaten Semarang, Jumat (26/12/2025).
-
Awas, Warga Jateng Nekat Nyalakan Kembang Api Bisa Kena Sanksi
Polda Jateng melarang pesta kembang api dalam menyambut malam tahun baru 2026 sebagai bentuk empati kepada warga terdampak bencana.
-
Refleksi Ekonomi Jateng 2025: Pertumbuhan Melesat, Investasi Bergeliat
Berdasarkan data dari BPS pertumbuhan ekonomi Provinsi Jawa Tengah pada Triwulan III 2025 sebesar 5,37 persen secara tahunan (yoy)
-
Ruang VIP Kantor Bupati Brebes Kebanjiran, DPU: Padahal Hujan Cuma Satu Jam
Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Brebes sekira satu jam pada Kamis (25/12/2025) membuat beberapa titik kawasan kota kebanjiran.
-
Awas Vape Disusupi Narkoba, BNNP Jateng: Sudah Kami Petakan Peredarannya
BNN secara nasional telah menemukan indikasi zat narkotika pada cairan vape yang dikumpulkan dari beberapa sampel.
-
Inilah Lanskap Toleransi Beragama di Salatiga saat Perayaan Natal, Wapres Gibran Bagikan Kado
Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka bagikan 2.000 kado Natal untuk anak-anak yang mengikuti Natal bersama di Kota Salatiga.
-
Wapres Gibran Tinjau Stasiun Semarang Tawang, Wagub Jateng: Pastikan Kelancaran Layanan Nataru
Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin mendampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meninjau pelayanan di Stasiun Semarang Tawang.
-
435 Narapidana dan Anak Binaan di Jateng Terima Remisi Natal
Kakanwil Ditjenpas Jawa Tengah, Mardi Santoso menyebut, 435 warga binaan menerima Remisi Khusus Hari Raya Natal, Kamis (25/12/2025).
-
Gubernur Ahmad Luthfi Sapa Jemaat Misa di Gereja Katedral Semarang, Ucapkan Selamat Natal
Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi dan rombongan menyapa jemaat misa Natal di Gereja Katedral Santa Perawan Maria Ratu Rosario Suci Semarang.
-
Lengkap, Daftar UMK 2026 di Jateng yang Baru Ditetapkan: Semarang Tertinggi Banjarnegara Terendah
Lengakp, berikut daftar UMP, UMK dan UMSK di Jawa Tengah tahun 2026. Tertinggi Kota Semarang, terendah Banjarnegara.
-
Gisella Natasha Jalani Perawatan, Mobil Ringsek Usai Kecelakaan di Tol Kendal
Gisella Natasha warga Kelurahan Kemandungan RT 02 RW 02 Kecamatan Tegal Barat, Kota Tegal mengalami kecelakaan di Tol Semarang- Batang.
-
Pengakuan Gilang Sopir Bus Cahaya Trans, Baru 2 Bulan Bekerja: Tak Kuasai Medan
Pria berinisial GIF alias Gilang (22) warga Bukitinggi, Sumatera Barat baru dua bulan menjadi sopir bus Cahaya Trans.
-
Backhoe Diangkut Truk Towing Terguling Masuk Sungai di Tanjakan Banyubiru Semarang
Sebuah alat berat ekskavator jenis backhoe yang diangkut truk towing terjun ke sungai kecil di tepi jalan Kecamatan Banyubiru Semarang.
-
Pekerja di Wonosobo Tersengat Listrik PLN, Luka Bakar Capai 77 Persen
Seorang pekerja bangunan mengalami luka bakar saat merenovasi rumah di Perum Kasiran Persada Wonosobo, Selasa (23/12/2025).
-
Ini Hasil Polda Jateng Periksa Sindikat Penggelapan Mobil Rental Lintas Daerah, 1 Pelaku DPO
Inilah peran sindikat tindak pidana penipuan dan penggelapan mobil rental yang beroperasi lintas daerah.
-
Pasti Gatal-gatal Meski Cuma Membasuh Tangan, Sungai Bade Tercemar Lindi TPA Blondo Semarang
Tugiyono, warga Desa Kandangan, Bawen, Kabupaten Semarang seakan sudah lelah bersabar menghadapi kondisi Sungai Bade yang tercemar.
-
Fix, Bupati Sudewo Putuskan UMK Pati 2026 Naik Jadi Rp2,4 Juta
UMK Pati 2026 ditetapkan oleh Bupati Sudewo naik dari 2025 yang senilai Rp2.332.350 menjadi Rp2.485.000 pada 2026.
-
Sopir Xpander Terjepit Hampir 2 Jam, Kecelakaan Beruntun di Comal Pemalang Dipicu Truk Semen
Kecelakaan beruntun yang melibatkan enam kendaraan terjadi di lampu merah Blandong, Kecamatan Comal, Kabupaten Pemalang.
-
Semarang–Bandung Cuma 50 Menit Gunakan Wings Air, Alternatif Baru Libur Nataru
Pembukaan rute Semarang–Bandung merupakan bagian dari strategi konektivitas Wings Air di Pulau Jawa.
-
Longsor Kembali Terjang Lebakbarang Pekalongan, Akses Pamutuh-Depok Lumpuh Total
Bencana tanah longsor kembali terjadi di Kecamatan Lebakbarang, Kabupaten Pekalongan pada Sabtu (20/12/2025) malam.
-
3 Hari Masa Libur Nataru, KAI: 59.731 Penumpang di Stasiun Pekalongan dan Pemalang
PT KAI mencatat 59.731 penumpang menggunakan layanan kereta api di Stasiun Pekalongan dan Stasiun Pemalang selama 3 hari masa libur Nataru.
-
Bank Jateng Bagikan Deviden Rp1,12 Triliun, Masuk Jadi PAD Kabupaten/Kota
Bank Jateng membagi dividen senilai Rp1,12 triliun pada 2025 kepada Pemerintah Provinsi dan 35 Kabupaten/Kota di Jawa Tengah.
-
Kondisi Terkini Pancuran 13 Guci Tegal Usai Diterjang Banjir Bandang: Butuh Penataan Ulang
Kondisi saat ini arus air Sungai Gung mulai normal dan harapannya tidak terjadi lagi banjir bandang serupa di Kawasan Wisata Guci.
-
Rute Penerbangan dari Bandara di Jateng Kian Banyak, Jadi Daya Tarik Investasi dan Pariwisata
Setelah lima tahun terhenti, penerbangan rute Solo-Bandung dan Solo-Surabaya dari Bandara Adi Soemarmo, Boyolali, kembali dioperasikan.
-
Motor Rem Blong Tabrak Pembatas Taman SPBU Gedongsongo Semarang, 2 Orang Tewas Seketika
Kecelakaan maut sepeda motor terjadi di jalur wisata Bandungan, Kabupaten Semarang, Jumat (19/12/2025) sore menjelang petang.
-
Warga Kampung Laut Geruduk Kantor Bupati Cilacap, Tuntut Pengembalian Lahan 34,2 Hektare
Wilayah yang disengketakan berada di kawasan Kampung Laut dari Klaces hingga Gragalan dan masih masuk administrasi Kabupaten Cilacap.