Laka Maut di Tanjakan Karanggeneng
Proses Evakuasi Berlangsung Menegangkan
Gerimis rintik iringi suasana evakuasi kecelakaan truk yang mengunduri satu unit Avanza hitam plat B1088EVE, Kamis (30/7/2015) di kawasan Karanggeneng
Penulis: Daniel Ari Purnomo | Editor: rustam aji
MENEGANGKAN - Gerimis rintik iringi suasana evakuasi kecelakaan truk yang mengunduri satu unit Avanza hitam plat B1088EVE, Kamis (30/7/2015) di kawasan Karanggeneng, Gunungpati.
Laporan Wartawan Tribun Jateng, Daniel Ari Purnomo
TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG - Gerimis rintik iringi suasana evakuasi kecelakaan truk yang mengunduri satu unit Avanza hitam plat B1088EVE, Kamis (30/7/2015) di kawasan Karanggeneng, Gunungpati.
Benar-benar menegangkan, puluhan petugas Basarnas Semarang, Jateng dan Buser Ungaran mengerumuni mobil untuk menyelamatkan penumpang yang masih terjebak.
"Saat ini proses evakuasi masih berlangsung. Mobil yang awalnya terjepit truk berhasil kami keluarlakan, kini kami fokus mengeluarkan penumpang," ujar Komandar Rescuer Basarnas Semarang, Nyoto Purwanto. (*)
