MotoGP 2020 : Pengamat Nilai Valentino Rossi Sudah Kehilangan Hasrat Balapnya
MotoGP musim 2019 telah selesai dan menasbihkan pembalap Repsol Honda, Marc Marquez sebagai juara dunia.
Kalau soal isu gantung helm, bukannya sudah ada sejak 10 tahun terakhir?" tuturnya.
"Orang seperti dirinya bisa melakukan apapun yang dia mau.
Setelah semua hal yang diberikannya kepada kita, dia berhak membalap sesuka hatinya," pungkasnya.
Rossi sendiri bukannya tanpa usaha.
Penunjukan kepala kru baru, Davide Munoz, setidaknya memperlihatkan bahwa The Doctor masih punya motivasi untuk tampil kompetitif.
Tak hanya itu, Rossi juga mulai mengalami kemajuan dengan motor YZR-M1 yang akan digunakannya pada musim depan kendati belum maksimal.
Tampaknya MotoGP 2020 akan benar-benar menjadi ajang pembuktian diri bagi The Doctor, apakah dirinya masih layak membalap di kelas utama. (Bolasport.com/Agustinus Rosario).
Artikel ini telah tayang di Bolasport.com dengan judul : Valentino Rossi Dinilai Sudah Mulai Kehilangan Hasrat Membalap