Berita Semarang
Ajak Ketemuan Cewek di Facebook, Pria Ini Diamuk Massa Lalu Dijemput Istri di Polsek Semarang Timur
Seorang pria dibawa ke kantor Polsek Semarang Timur setelah diduga melakukan aksi kejahatan kepada seorang wanita di depan minimarket
Penulis: iwan Arifianto | Editor: galih permadi
Dia menambahkan, pihaknya hanya mengamankan terduga pelaku.
Berhubung lokasi kejadian di Semarang Timur, maka para korban melaporkan kejadian itu ke Polsek Semarang Timur.
"Terduga pelaku dan korban sudah kami serahkan ke Polsek Semarang Timur.
Untuk identitas terduga pelaku dan korban kami belum mengetahui," tegasnya.
Berdasarkan tayangan video, tampak seorang pemuda berbaju merah dan bercelana hitam telah berlumur darah terutama di bagian wajah.
Terduga pelaku yang berambut cepak ini hanya bisa pasrah dikerubuti puluhan orang yang mengelilinginya.
Tim Elang Polsek Semarang Utara ketika di tempat kejadian langsung mengamankan terduga pelaku dan menyerahkan mereka ke kantor Polsek Semarang Timur. (Iwn).
• Keringat Keluar Saat Tidur Malam? Bukan Karena Suhu Panas, Bisa Jadi Sebagai Tanda Sakit Ini
• Viral Habib Umar Assegaf Bangil Bersitegang dengan Petugas di Surabaya Gegara Diminta Putar Balik
• Viral Doakan Perawat Mati Kena Corona, Pria Asal Probolinggo Ini Mohon Maaf
• Setelah Beritakan Tagar Indonesia Terserah, Kini Media Luar Negeri Soroti Kerumunan di Pasar dan Mal