Berita Jawa Tengah
MUI Jateng Persilakan Umat Islam Melaksanakan Salat Gerhana: Jangan Lupa Protokol Kesehatan!
Ketua MUI Jateng Ahmad Darodji mengatakan tidak ada aturan khusus dalam pelaksanaan salat gerhana berjamaah di masa pandemi virus corona.
Penulis: rahdyan trijoko pamungkas | Editor: M Syofri Kurniawan
TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Tengah persilahkan umat Islam melakukan salat gerhana saat terjadi gerhana bulan yang dapat disaksikan di seluruh Indonesia pada Rabu (26/5/2021).
Ketua MUI Jateng Ahmad Darodji mengatakan tidak ada aturan khusus dalam pelaksanaan salat gerhana berjamaah di masa pandemi virus corona.
Dirinya mengingatkan agar jumlah jamaah yang hadir dalam salat gerhana dibatasi maksimal 50 persen.
Baca juga: Luna Maya Melongo Dengar Cerita Sophia Latjuba Soal Ariel: Masa Kamu Digituin Soph?
Baca juga: Fotonya Sering Muncul di Bak Truk, Gadis Ini Sempat Kesal Disebut Duta Truk hingga Dipanggil Guru
Baca juga: Setelah Jadi Kades, Mantan Bandar Narkoba Ini Diserang Para Pengedar Barang Haram
Baca juga: Wajah Para Begal yang Lari ketakutan saat Tahu Sopir yang Ditembaki Ternyata Kebal, Pasrah Ditangkap
"Tetap jaga jarak, dan menjaga protokol kesehatan.
Pihak penyelenggara wajib menyiapakan hand sanitizer dan tetap menerapkan protokol kesehatan," jelasnya.
Darodji menuturkan Salat gerhana bisa diadakan dimana saja.
Namun demikian mengantisipasi kerumunan durasi Salat jangan terlalu panjang.
"Imam sebaiknya membaca bacaan jangan panjang-panjang.
Begitu ceramah durasinya jangan terlalu lama diperbanyak Istighfar," ujarnya.
Ia menuturkan Salat Gerhana dimulai sejak dimulainya gerhana hingga berakhirnya gerhana.
Selama Salat Gerhana dia mengingatkan jamaah menerapkan protokol kesehatan. (rtp)
Baca juga: Selang 3 Jam, 2 Mayat Ditemukan di Banyumanik Semarang, Penjual Mainan dan Pemulung
Baca juga: Sentil Kepala Daerah Kader PDI Perjuangan di Jateng, Puan: Pemimpin di Lapangan, Bukan di Sosmed
Baca juga: Bukan Pogba dan Ronaldo, Ternyata Bruno Fernandes Ingin Duet Satu Klub Bersama Pemain Serie A Ini
Baca juga: Nama Bupati Kudus Dicatut Penipuan, Hartopo: Saya Tidak Pernah Pasang Foto di WA
tribunjateng.com
MUI Jateng
MUI
jateng
salat gerhana
Gerhana
gerhana bulan
Virus Corona
Protokol Kesehatan
Kabar Aries Susanti Spiderwomen Asal Grobogan Selepas Rehat, Kini Sudah Miliki Anak Didik |
![]() |
---|
Halal Bihalal FKUB Jateng di Vihara Tanah Putih Semarang, Bhikku Cattamano: Potret Indah Indonesia |
![]() |
---|
Kemenkumham Jateng: 82 Napiter Sudah Ucap Ikrar NKRI, Tersebar di 4 Lapas |
![]() |
---|
BREAKING NEWS, Hukuman Merri Utami Berubah Jadi Seumur Hidup, Terpidana Mati Kasus Narkotika |
![]() |
---|
Pemutihan Denda Pajak Kendaraan Wilayah Jateng Dimulai Rabu 26 April 2023, Ini Syarat Lengkapnya |
![]() |
---|