Berita Artis
Raditya Dika Ceritakan Perjalanan Karir Sejak SMA: Semua Punya Waktu Masing-masing
Raditya Dika Ceritakan Perjalanan Karir Sejak SMA: Semua Punya Waktu Masing-masing
Penulis: Inez | Editor: abduh imanulhaq
Raditya Dika Ceritakan Perjalanan Karir Sejak SMA: Semua Punya Waktu Masing-masing
TRIBUNJATENG.COM - Raditya Dika dikenal sebagai seorang penulis, komika dan YouTuber di Indonesia.
Melalui media sosial, terutama Instagram, Raditya memang membagikan video-video kocak yang mengundang tawa.
Namun kali ini suami Anisa Aziza tersbut membagikan fotonya saat masih duduk di bangku sekolah dasar.
Melalui keterangan foto, Radit, sapaat akrabnya, juga membagikan perjalanan karirnya.
Memiliki karir mentereng sebagai artis serba bisa saat ini tak secara mudah dicapai Raditya Dika.
Hal itu terungkap lewat unggahan Instagram @raditya_dika pada Kamis (6/1/2022).
Dalam unggahan tersebut, Radit memajang beberapa foto lawas sambil ungkap perjuangan mencapai karir saat ini.
Selain mengunggah beberapa potret lawas, Radit juga mengungkap kisah perjuangannya rintis karir dulu.
Disebutkan ia memulai karir sebagai penulis blog dan buku saat ia duduk di bangku SMA.
Tak lama setelah itu, ia kemudian mulai merambah ke bidang lain.
Seperti bidang perfilaman baik jadi penulis maupun aktor.
Bahkan salah satu webseries buatannya dibeli oleh salah satu stasiun TV dan laku keras.
Tidak cukup sampai disitu, Radit juga mulai membangun kanal Youtube miliknya dengan berbagai macam konten.
Masayu Anastasia Tak Lagi Jomlo, Tapi Sementara Terpisah Jarak |
![]() |
---|
Mayang Dilamar Sejumlah Juragan, Gilang Juragan99 Klarifikasi yang Sebenarnya Pasca Ditandai Netizen |
![]() |
---|
Momen Anang Hermansyah Lantang Sebut Nama Raul Lemos Saat Nyanyi Separuh Jiwaku Pergi |
![]() |
---|
Denise Chariesta Bongkar Tabiat JK yang Ogah Tanggung Jawab Atas Kehamilannya, Setiap Hari Memaki |
![]() |
---|
Gya Sadiqah Sering Cek HP Suami, Tarra Budiman: Bini Gue Tegas tapi Dia Penyayang |
![]() |
---|