Berita Jakarta
Viral Aksi Heroik Sopir Transjakarta Hentikan Busnya dan Selamatkan Gadis dari Percobaan Bunuh Diri
Di media sosial viral aksi sopir bus Transjakarta menggagalkan upaya bunuh diri seorang wanita.
"Transjakarta sangat mengapresiasi tindakannya menyelamatkan nyawa, dan bisa menjadi contoh untuk insan Transjakarta yang lain," ucapnya dalam keterangan tertulis, Jumat (28/1/2022).
Baca juga: Terus Merayu Pemain Kunci AC Milan dan Juventus, Inter Milan Disebut Ingin Jadi Seperti Munchen
Baca juga: Pemain AC Milan Cedera di Piala Afrika, Lawan Inter Milan di Liga Italia Terancam Pincang
Baca juga: Video 18 Minimarket di Jateng dan Jabar Dibobol Komplotan Sumatera Utara
Kontak bantuan
Bunuh diri bisa terjadi di saat seseorang mengalami depresi dan tak ada orang yang membantu.
Jika Anda memiliki permasalahan yang sama, jangan menyerah dan memutuskan mengakhiri hidup.
Anda tidak sendiri.
Layanan konseling bisa menjadi pilihan Anda untuk meringankan keresahan yang ada.
Untuk mendapatkan layanan kesehatan jiwa atau untuk mendapatkan berbagai alternatif layanan konseling,
Anda bisa simak website Into the Light Indonesia di bawah ini:
Https://www.intothelightid.org/tentang-bunuh-diri/hotline-dan-konseling/
Kementerian Kesehatan juga menyediakan layanan konseling lewat nomor telepon 500-454.
Selain itu, masyarakat juga bisa mendapatkan layanan lewat nomor telepon gawat darurat 119.
Bisa juga menghubungi puskesmas terdekat atau menghubungi Yayasan Pulih dan Heart of People, Yayasan Bagi Hati Bagi Jiwa Indonesia.
- Yayasan Pulih, email: pulihfoundation@gmail.com, e-counseling: pulihcounseling@gmail.com
- Heart Of People, Yayasan Bagi Hati Bagi Jiwa Indonesia, Union Space Satrio Tower, level 16th, Suite 07, email: heartofpeople.id@gmail.com. Instagram: heartofpeople.id (*)
Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Detik-detik Aksi Heroik Pengemudi Transjakarta Gagalkan Upaya Wanita akhiri hidup di Jembatan,