PSIS Semarang

Prediksi Persib Bandung Vs PSIS Semarang Liga 1 2022, H2H, Susunan Pemain dan Link Live Streaming

Prediksi Persib Bandung Vs PSIS Semarang Liga 1 2022, H2H, Susunan Pemain dan Link Live Streaming

Penulis: fsn | Editor: galih permadi
Tribunjateng/Franciskus Ariel Setiaputra
Prediksi Persib Bandung Vs PSIS Semarang Liga 1 2022, H2H, Susunan Pemain dan Link Live Streaming 

Mahesa Jenar bakal bertandang ke Bandung tanpa diperkuat oleh pemain andalannya, Carlos Fortes. Pemain asal Portugal itu masih pemulihan cedera.

Akan tetapi, absennya Fortes tidak membuat Sergio hilang akal. Pemain yang dibawa ke Bandung dirasa siap dan dapat diandalkan.

Terutama Taisei Marukawa, Jonathan Cantillana, dan Wawan Febrianto yang siap bantu PSIS untuk memberikan gebrakan saat bertemu Persib.

"Sekarang kami fokus dengan pemain yang dibawa ke Bandung. Fortes belum bisa bermain, terang Sergio.

"Hanya fokus yang ada di Bandung dan semua pemain punya kualitas dan siap bermain besok," katanya menambahkan.

Harapannya dengan 20 pemain yang dibawa, dapat membuka asa untuk PSIS Semarang mendapatkan kemenangan.

Apalagi sejauh ini PSIS Semarang baru mengantongi satu kemenangan.

Itu baru saja didapatkan pada laga terakhir saat jumpa Barito Putera.

Sisanya, PSIS harus ditahan imbang RANS Nusantara di laga perdana dan dikalahkan oleh Arema di laga kedua.

Head to Head Persib Bandung vs PSIS Semarang

BRI LIGA 1 2021-2022 15 February 2022, Kapten I Wayan Dipta
PERSIB BANDUNG 0:0 PSIS SEMARANG

BRI LIGA 1 2021-2022 26 October 2021, Maguwoharjo
PSIS SEMARANG 0:1 PERSIB BANDUNG

LIGA 1 2019 06 November 2019, Si Jalak Harupat
PERSIB BANDUNG 2:1 PSIS SEMARANG

LIGA 1 2019 21 July 2019, Moch. Soebroto
PSIS SEMARANG 0:1 PERSIB BANDUNG

Halaman
123
Sumber: Tribun Jateng
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    34
    22
    9
    3
    63
    8
    35
    75
    2
    Persija Jakarta
    34
    20
    6
    8
    47
    11
    20
    66
    3
    Persib
    34
    19
    5
    10
    54
    25
    4
    62
    4
    Borneo
    34
    16
    9
    9
    64
    18
    24
    57
    5
    Bali United
    34
    16
    6
    12
    67
    21
    14
    54
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved