Berita Regional
Aksi 2 Pencuri Terekam saat Ambil Dompet di Celana Jemaah yang Hendak Salat di Masjid
Video rekaman kamera pengawas closed circuit television (CCTV) memperlihatkan seseorang mencuri barang di celana.
Editor:
M Syofri Kurniawan
Anton mengimbau korban segera melapor ke polisi.
"Belum ada laporan masuk, ya harusnya melaporkan supaya petugas bisa menindaklanjuti kejadian tersebut," kata Anton saat dikonfirmasi. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Video Viral 2 Orang Curi Dompet dan Kunci Motor dari Celana Jemaah yang Hendak Shalat di Malang"
Baca juga: Modus Kawanan Pencuri Uang di ATM, Sudah Beroperasi 1 Tahun, Kumpulkan Rp 1,9 Miliar