Arti Mimpi
Arti Mimpi Sakit: Batuk Jadi Pertanda Buruk
Beberapa ahli mengartikan mimpi sakit sebagai isyarat atau peringatan baik ataupun buruk bagi sang pemimpi.
TRIBUNJATENG.COM - Mimpi sakit mungkin membuatmu merasa khawatir dan panik.
Takut jika mimpi tersebut menjadi kenyataan.
Ternyata mimpi sakit memiliki makna yang mendalam.
Baca juga: 7 Arti Mimpi Roti: Membeli Roti Pertanda Berbagai Masalah Ekonomi Akan Segera Usai
Beberapa ahli mengartikan mimpi sakit sebagai isyarat atau peringatan baik ataupun buruk bagi sang pemimpi.
Jika kamu mengalami mimpi seputar sakit, berikut sejumlah arti mimpi sakit.
Mimpi sakit parah
Mimpi sakit parah menandakan bahwa kamu tengah menghadapi masalah dan itu cukup membuatmu merasa gelisah dan tertekan.
Tak hanya itu, mimpi ini juga mengisyaratkan bahwa kamu harus memilih waktu istirahat yang cukup, agar pikiranmu dapat rileks dan dapat menyelesaikan permasalahan yang sedang kamu hadapi
Mimpi orang lain sakit
Jika didalam mimpimu kmu melihat orang lain sakit, ini merupakan suatu pertanda yang buruk.
Mimpi orang lain sakit atau melihat orang lain sakit menandakan bahwa kamu sedang berada di kondisi yang kurang stabil dan kurang percaya diri dalam menjalani hidup.
Jika orang lain tersebut adalah orang yang kamu kenal, maka mimpi ini menandakan bahwa kamu sudah lama tidak berhubungan dengan orang tersebut.
Mimpi batuk
Jika kamu bermimpi dirimu sedang mengalami sakit batuk, maka waspadalah karena mimpi merupakan pertanda yang kurang baik untuk dirimu.
Mimpi sakit batuk merupakan pertanda bahwa kamu sedang menjadi bahan perbincangan orang-orang yang tidak menyukaimu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/ilustrasi-sakit_20161011_203802.jpg)