UIN Walisongo Semarang
Adakan Seminar Moderasi Beragama Mahad UIN Walisongo, Ajak Para Santri Membangun Persatuan
“Tujuan seminar ini untuk menanamkan pemahaman santri terhadap visi Islam yang Rahmatal lil Alamin atau “wasatiyah”.
Penulis: Abduh Imanulhaq | Editor: galih permadi
Sehingga para santri dapat menghayati tentang hubbul waton minal iman,” terangnya.
Acara dilanjutkan dengan pemaparan materi oleh Fuad Hasyim, M.Ek Ketua Rumah Moderasi UIN Raden Mas Said tentang Peran Santri dalam Menebar Nilai Moderasi dan Toleransi.
“Moderasi beragama ini lekat dalam pembelajaran pesantren, ini terlihat dari ciri ciri moderasi beragama di pesantren yaitu tawassuth yang mengajarkan santri untuk mengambil jalan tengah.
Kedua adalah i’tidak, santri dibiasakan untuk bersikap objektif. Ketiga, Toleran atau ramah terhadap perbedaan. Ciri selanjutnya adalah berunding atau musyawarah,” ungkapnya.
Selanjutnya Dr. Mokhamad Mahfud, S.Sos.I, M.S.I. selaku Ketua Rumah Moderasi Beragama UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta menyampaikan tentang Peran Mahasiswa dalam Membentuk Generasi yang Moderat. (*)
| UIN Walisongo Berduka atas Musibah Mahasiswa KKN yang Hanyut di Kendal |
|
|---|
| HMJ Teknik Lingkungan UIN Walisongo Gelar EnviroTeach 2025: Edukasi Eco-Enzyme di SMPN 31 Semarang |
|
|---|
| FDK UIN Walisongo Wujudkan Kampus Berdampak Lewat Pelatihan Literasi Digital untuk KWT Srikandi |
|
|---|
| UIN Walisongo Semarang Didapuk Menjadi Presidium Nasional FORKOM BEM/DEMA PTAI Se-Indonesia |
|
|---|
| Citra Anisatun Nabila, Wisudawan Terbaik UIN Walisongo: Inspirasi Pendidikan dari Keluarga Pengamen |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Seminar-moderasi-Beragama-dengan-Tema-Membangun-Persatuan-melalui-Moderasi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.