Timnas U22 Indonesia
Momen Pemain Timnas U22 Indonesia Sholat Berjamaah di Pinggir Lapangan, Panas Terik Tak Menghalangi
Momen Pemain Timnas U22 Indonesia Sholat Berjamaah di Pinggir Lapangan, Panas Terik Tak Menghalangi
Penulis: fsn | Editor: galih permadi
Momen Pemain Timnas U22 Indonesia Sholat Berjamaah di Pinggir Lapangan, Panas Terik Tak Menghalangi
TRIBUNJATENG.COM - Momen Timnas U22 Indonesia menjalankan ibadah Sholat di lapangan menjadi sorotan.
Tidak diketahui pasti kapan kejadian itu terjadi.
Namun dari jersey dan para pemain yang menjalankan ibadah Sholat, jelas itu adalah skuad Timnas U22 Indonesia di SEA Games 2023.

Baca juga: Ekspresi Diam Saat Indonesia Cetak Gol, Gibran Disebut Sebagai Pendukung Thailand: Dukung Jirayut
Mereka tampak khusyuk menjalankan Sholat meski di pinggir lapangan.
Udara panas yang menyengat juga tak menjadi penghalang mereka beribadah.
Padahal saat itu Kamboja termasuk terkena gelombang udara panas yang melanda sejumlah negara.
Sebagai pengganti sajadah, para pemain Timnas U22 Indonesia menggunakan matras latihan.
Meski fasilitas seadanya, tapi para pemain Timnas U22 Indonesia tetap menjalankan ibadah Sholat.
Banyak yang melayangkan pujian kepada para penggawa Timnas U22 Indonesia.
Karena selain prestasi yang mereka torehkan, para pemain juga memiliki kepribadian yang teguh dalam beribadah.
Momen Timnas U22 Indonesia menjalankan ibadah Sholat bukan kali pertama ini terjadi.
Sebelumnya, akun PSSI juga mengunggah saat-saat para penggawa Timnas U22 Indonesia menjalankan Sholat seusai mengalahkan Vietnam di babak semifinal SEA Games 2023, Sabtu (13/5/2023) lalu.
Gol Kedua Ramadhan Sananta Sah! Ini Penjelasan Tentang Gol Skenario Drop Ball Sesuai Law ke-8 IFAB |
![]() |
---|
Ini Pidato Indra Sjafri yang Menggetarkan Ruang Ganti Usai Timnas U22 Indonesia Raih Emas SEA Games |
![]() |
---|
Hasil Akhir Skor 5-2 Timnas U22 Indonesia Vs Thailand, Garuda Raih Medali Emas SEA Games 2023 |
![]() |
---|
Hasil Babak Ekstra Time 3-2 Timnas U22 Indonesia Vs Thailand, Irfan Jauhari Taklukkan Gajah Perang |
![]() |
---|
Hasil Babak II Skor 2-2 Timnas U22 Indonesia Vs Thailand, Garuda Kebobolan Menit Terakhir |
![]() |
---|