Berita Video
Video Kecelakaan Kereta Vs Truk di Semarang, Sopir dan Kernet Berpotensi Jadi Tersangka
Sopir dan kernet truk trailer pelat B9943IG masih diperiksa polisi di kantor Satlantas Polrestabes
Penulis: iwan Arifianto | Editor: Tim Video Editor
"Kita melihat seperti itu secara sepintas. Nanti hasil penyelidikan lanjutan kami informasikan," katanya.
Sopir dan kernet tersebut saat ini kondisi sehat.
Ternyata mereka selepas kecelakaan sempat meninggalkan lokasi kejadian.
Mereka berdua mampir ke rumah kerabat sopir di perumahan Puri Anjasmoro, Kota Semarang.
Selepas itu, sopir menyerahkan diri ke polisi pukul 00.00 disusul kernet pada pukul 02.00. "Mereka sempat syok lalu main ke rumah saudara," terangnya.
Ia menambahkan, para pengusaha truk untuk kembali melihat kondisi kelas jalan sebelum menerjunkan armadanya ke lokasi. "Cek jalannya, sesuai kelas Tau tidak," tandasnya.
Tags
tribunjateng.com
Berita Video
Semarang
Kecelakaan Kereta Api Semarang
Kereta Api Tabrak Truk
Kereta Tabrak Truk
Berita Terkait:#Berita Video
| Baru Saja Kecelakaan Truk Kontainer Rem Blong Terguling Tabrak Makam JLS Salatiga, Sopir Meninggal |
|
|---|
| Polemik Pembangunan RS Bhayangkara di Pati, Masyarakat Setuju Asal Kompensasi & Kontribusinya Jelas |
|
|---|
| Video 33 Pelajar Dipanggil Polisi Dimintai Keterangan Kasus Perundungan Siswa SMP di Blora |
|
|---|
| Video BNPB Kebut Pembangunan Tanggul Darurat di Sungai Widodaren Batangan Pati |
|
|---|
| Video Hati-hati Warga Semarang Bawah, Kondisi Terkini Aliran Sungai Kaligarang di Ungaran Deras |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.