Bola
Lionel Messi Tak Dipinjamkan Setelah Inter Miami Gagal ke Playoff, Pilih Liburan
Bintang Argentina Lionel Messi membantah akan pergi dari Inter Miami dengan status pinjaman.
Editor:
M Syofri Kurniawan
Seusai mentas bersama Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Messi menjelaskan bahwa dirinya akan menghabiskan waktu liburan di negaranya.
“Setelah itu, saya akan menikmati liburan di Argentina, ini adalah kali pertama saya mendapatkan lebih banyak libur pada bulan Desember, lebih tenang, dengan orang-orang terdekat saya,” kata Messi.
“Saya bakal kembali lagi (ke Inter Miami) pada bulan Januari.
Saya akan memulai dari awal dan mempersiapkan diri sebaik mungkin, seperti biasanya,” paparnya. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Inter Miami Gagal ke Playoff: Messi Tak Dipinjamkan, Pilih Liburan"
Baca juga: Sihir Lionel Messi di Amerika Serikat: Semua Berubah, Mendadak Banyak yang Suka Nonton Sepak Bola
Berita Terkait:#Bola
| Radja Nainggolan Ditangkap, Diduga Terlibat Perdagangan Narkoba Internasional |
|
|---|
| Ayah Bintang Barcelona Lamine Yamal Jadi Korban Penusukan di Tempat Parkir |
|
|---|
| Desainer Digital Asal Purwokerto Semarakkan Piala Eropa 2024 |
|
|---|
| Pesawat yang Ditumpangi Justin Hubner dari Osaka ke Fukuoka Hampir Mendarat di Laut: Scariest Trip |
|
|---|
| Pemain Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp101 Juta |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Lionel-Messi-CBSSPORTSGOLAZO.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.