Sumpah Pemuda
Sumpah Pemuda: Sejarah, Isi, dan Maknanya bagi Indonesia
Artikel ini akan menjelaskan lebih lanjut tentang latar belakang, isi, dan makna Sumpah Pemuda.
Penulis: Fachri Sakti Nugroho | Editor: galih permadi
Menariknya, lagu ini ternyata memiliki tiga bait (stanza), tetapi hanya bait pertama yang populer dan dihafal masyarakat Indonesia.
Bait kedua dan ketiga jarang dinyanyikan atau diketahui orang.
Lagu Indonesia Raya kemudian diresmikan menjadi lagu kebangsaan yang menjadi identitas bangsa Indonesia.
Isi Sumpah Pemuda
Ini adalah isi dari Kongres Sumpah Pemuda II pada tanggal 28 Oktober 1928 :
Pertama:
Kami poetra dan poetri Indonesia, mengakoe bertoempah darah jang satoe, tanah Indonesia.
Kedoea:
Kami poetra dan poetri Indonesia mengakoe berbangsa jang satoe, bangsa Indonesia.
Ketiga:
Kami poetra dan poetri Indonesia mendjoendjoeng bahasa persatoean, bahasa Indonesia.
Makna Sumpah Pemuda
Menurut laman Gramedia.com, Sumpah Pemuda memiliki beberapa makna bagi kehidupan bangsa, antara lain:
1. Menyatukan perjuangan bangsa Indonesia
Sumpah Pemuda menjadi momentum awal perjuangan anak muda. Saat itu, para pemuda bersedia mengorbankan waktu, tenaga, pikiran, dan harta benda demi menyatukan bangsa Indonesia.
Tanpa ikrar ini, maka perjuangan Indonesia tak akan bersatu sehingga sulit mengusir penjajah.
2. Menekankan kebanggaan akan bahasa Indonesia
Indonesia terdiri dari beragam suku dan budaya, termasuk bahasa yang digunakan.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.