Berita Regional
Inilah Tampang Prayogo, Pelaku Pembunuhan Kasir Minimarket Yang Ikut Nonton Olah TKP, Ini Endingnya
Bukannya kabur setelah melakukan pembunuhan terhadap kasir minimarket, pelaku Prayogo (21) ini malah ikut menonton polisi olah TKP hingga tertangkap.
"Pulang kasir (seharusnya) jam 22.00 WIB tutup, dan keluarga di rumah sudah menunggu," kata ketua RT setempat, Bahruddin saat ditemui media di sekitar lokasi kejadian, Senin (1/4/2024).
Ibu dari perempuan tersebut cemas sehingga memutuskan untuk langsung mendatangi minimarket.
Akhirnya, dia menemukan anaknya sudah tidak sadarkan diri di lantai tempat kerjanya.
Baca juga: Misteri Pembunuhan Agen Bank di Gresik, Saksi Ditemukan Tewas di Ladang, Ada Racun di Tubuhnya
"Penasaran, lalu orangtuanya menghampiri ke toko, (kemudian) melihat korban sudah tergeletak," jelasnya.
Orangtua korban kaget setelah melihat kondisi putrinya.
"Ibunya teriak-teriak pas melihat dari luar, (minta tolong) baru warga berkumpul. Tubuhnya (korban) tidak berdarah, kemungkinan dicekik, dilihat dari CCTV toko," ujarnya. (*)
Artikel ini sudah tayang di Kompas.com
Sosok Jenderal TNI Bolak-balik Kunjungi Polsek Geger, Ternyata Kapolsek Bukan Orang Sembarangan |
![]() |
---|
Bocah Perempuan 8 Tahun Ditemukan Tewas di Kos, Ibunya Sempat Kabur |
![]() |
---|
Kerangka Manusia Terbungkus Daster Merah Jambu Ditemukan Pencari Ikan di Area Tambak |
![]() |
---|
Karyawan Zaskia Adya Mecca Jadi Korban Pemukulan di Jalan, Pelaku Mengaku Anggota |
![]() |
---|
Bayi dengan Kaki Terikat Ditemukan di Saluran Air, Diduga Dilempar dari Lantai 2 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.