Piala Asia U23
Skenario Nathan Tjoe-A-On Perkuat Timnas Indonesia vs Korsel, PSSI Lobi, Warganet Punya Cara Sendiri
Timnas Indonesia dipastikan akan berjumpa Korea Selatan di perempat final Piala Asia U23 2024.
Editor:
rival al manaf
Instagram Nathan Tjoe-A-On
SC Heerenveen Hanya Beri Izin Sampai Fase Grup, Nathan Tjoe-A-On Tinggalkan Timnas U23 Indonesia
Ia mampu secara apik menjaga aliran bola di sektor sentral, terutama dalam laga kontra Australia (1-0) dan Yordania (4-1).
Sumardji pun berharap Nathan bisa kembali menjadi tumpuan skuad Merah-Putih di lini tengah dalam duel perempat final Piala Asia U23 2024.
"Bisa gabung dan bermain lawan Korea," ujar Sumardji kepada KOMPAS.com, menuturkan harapan soal Nathan. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali"
Berita Terkait:#Piala Asia U23
| "Saya Tak Peduli" Komentar Pelatih Timnas U23 Indonesia Jelang Laga Hidup Mati vs Korsel |
|
|---|
| Skenario Timnas Indonesia Lolos Piala Asia U23, Wajib Menang Besar Lawan Macau |
|
|---|
| Sorotan 5 Media Asing Terhadap Kekalahan Timnas Indonesia dari Irak di Piala Asia U23 |
|
|---|
| Inilah Sosok Pengganti Rizky Ridho, Simak Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Irak |
|
|---|
| Prediksi Indonesia vs Irak Versi Pelatih Masa Kecil Pratama Arhan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/SC-Heerenveen-Hanya-Beri-Izin-Sampai-Fase-Grup-Nathan-Tjoe-A-On-Tinggalkan-Timnas-U23-Indonesia.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.