9 Paslon di Jateng Hasil Rekomendasi Partai Golkar, Ahmad Luthfi Calon Gubernur Jateng Pilkada 2024
Partai Golkar resmi memberikan rekomendasi kepada calon kepala daerah di 9 kabupaten/kota di Jawa Tengah (Jateng) pada Pilkada Serentak 2024.
Penulis: Ardianti WS | Editor: galih permadi
TRIBUNJATENG.COM- Partai Golkar resmi memberikan rekomendasi kepada calon kepala daerah di 9 kabupaten/kota di Jawa Tengah (Jateng) pada Pilkada Serentak 2024.
Berikut sembilan pasangan calon (paslon) kepala daerah di Jateng yang sudah mendapat rekomendasi Golkar.
Rekomendasi Partai Golkar diberikan melalui surat keputusan (SK) yang keluar per hari ini, Jumat (9/8/2024).
Ada beberapa wilayah yang masih belum ada keputusan karena masih dikaji dan didiskusikan.
Saat ini, baru ada 9 paslon yang resmi mendapat rekomendasi, dan 25 kabupaten/kota menyusul minggu depan.
Pasangan calon yang mendapat rekomendasi golkar yakni dari kader golkar dan koalisi dengan partai lain.
Berikut daftar paslon di 9 daerah di Jateng yang telah mendapat rekomendasi Partai Golkar:
1. Kota Tegal : Faruq Ibnul Haqi-Muhammad Ashim Adz Dzorif Fikri
2. Kota Pekalongan : Achmad Afzan Arslan-Balqis Diab
3. Kota Magelang : Muchammad Nur Aziz-M. Mansyur
4. Karangayar : Ilyas Akbar Almadani-Tri Haryadi
5. Pekalongan : Fadia Arafiq-Sukirman
6. Temanggung : Al Khadziq-Bimo Alugoro
7. Cilacap : Syamsul Aulia Rachman-Sindy Syakir
8. Purworejo : Yuli Hastuti-Dion Agasti Setiabudi
Partai Golkar
Pilkada 2024
calon gubernur jateng
Ahmad Luthfi
Cagub Jateng
Fadia Arafiq
Sukirman
tribunjateng.com
Hasil Akhir Skor 1-1 Persib Vs Lion City Sailor AFC Champions League 2, Maung Bandung Kebobolan! |
![]() |
---|
Diresmikan Respati Ardi, Ini Sederet Fasilitas di Gedung Baru RS Hermina Solo |
![]() |
---|
100 Persen Kembali Dikelola Putra Daerah, PSCS Cilacap Target Lolos Liga Nasional |
![]() |
---|
Menu Tidak Bergizi dan Porsi Minimalis: DPRD Blora Minta Program MBG Dievaluasi Menyeluruh |
![]() |
---|
Pedagang Berharap Pembangunan Pasar Kroya Segera Dilanjutkan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.