Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1, Simak Kunci Jawabannya
kunci jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1..2. Tentukan struktur teks observasi pada teks tersebut.....A. Deskripsi umum, deskripsi bagian, des
Penulis: Puspita Dewi | Editor: galih permadi
A. Pengindraan
B. Pencatatan
C. Penelitian
D. Pengamatan
Jawaban: D
6. Bagian struktur teks hasil observasi yang berisi pengertian sesuatu yang dibahas disebut dengan ...
A. Deskripsi umum
B. Deskripsi manfaat
C. Deskripsi bagian
D. Definisi umum
Jawaban: D
7. Pernyataan berikut yang merupakan bagian deskripsi manfaat adalah ...
A. Diperkirakan luas terumbu karang yang terdapat diperairan Indonesia adalah lebih dari60.000km2. Luasnya tersebar dari perairan kawasan barat Indonesia sampai kawasan timur Indonesia.
B. Biota laut adalah seluruh makhluk hidup yang berkembang biak di laut.
C. Biota laut sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia, seperti ikan dan rumput laut. Ikan dan rumput laut bermanfaat bagi kesehatan karena mengandung banyak gizi.
Baca Juga
| Latihan Soal Ujian Bhs Indonesia Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawabannya |
|
|---|
| Latihan Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawabannya |
|
|---|
| Latihan Soal Bahasa Indonesia: Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawabannya |
|
|---|
| Soal Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawaban 20 Soal |
|
|---|
| Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1, 20 Latihan Soal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Soal-Bahasa-Indonesia-Kelas-7-Semester-1-dan-Kunci-Jawabannya.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.