TAG
kebakaran
-
BREAKING NEWS: Korban Tewas Kebakaran Sumur Minyak Blora Bertambah Jadi 2 Orang, Api Belum Padam
Korban tewas akibat kebakaran sumur minyak yang terjadi di Dukuh Gendono, Desa Gandu, Kecamatan Bogorejo, Kabupaten Blora, bertambah.
Senin, 18 Agustus 2025 -
Gudang Tekstil di Karangpucung Cilacap Terbakar, Api Padam Setelah Tiga Jam
Kebakaran melanda gudang PT Sentral Sandang Jaya di Desa Karangpucung, Kecamatan Karangpucung, Kabupaten Cilacap pada Sabtu (16/8/2025) malam.
Minggu, 17 Agustus 2025 -
Kebakaran Gudang Dikira Orang Bakar Sampah, 2 Karyawan Terluka
Security berteriak ada kebakaran, dan memberitahu kepada karyawan lainnya untuk memindahkan sepeda motor terparkir dekat gudang.
Sabtu, 16 Agustus 2025 -
Rumah di Tangen Sragen Ludes Terbakar saat Ditinggal ke Sawah, Warga Sempat Selamatkan Seekor Sapi
"Kebakaran membuat syok pemilik rumah, banyaknya warga yang datang ke lokasi membuat ketakutan."
Selasa, 12 Agustus 2025 -
Detik-detik Kebakaran Rumah di Wonosobo, Bermula Goreng Opak Malah Rugi Rp 120 Juta
Bermula dari menggoreng opak, harta benda milik Mutakin senilai Rp 120 juta hangus dalam sekejap.
Senin, 11 Agustus 2025 -
BREAKING NEWS Kebakaran Landa Rumah Buruh di Cilacap, Diduga Korsleting Listrik
Kebakaran menimpa sebuah rumah semi permanen di RT 07 RW 03, Dusun Sidodadi, Desa Mulyadadi, Kecamatan Cipari, Kabupaten Cilacap.
Jumat, 8 Agustus 2025 -
Rumah di Wonosari Klaten Ludes Terbakar gara-gara Pemilik Lupa Matikan Kompor
Kebakaran melanda sebuah rumah milik warga Desa Bulan, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, pada Kamis (7/8/2025).
Jumat, 8 Agustus 2025 -
BREAKING NEWS Dapur Produksi Gula Jawa di Banyumas Kebakaran Saat Ditinggal Pemilik Salat Magrib
Kebakaran terjadi di sebuah dapur produksi gula jawa di Desa Pageraji, Kecamatan Cilongok, Kabupaten Banyumas, Kamis (7/8/2025) petang.
Kamis, 7 Agustus 2025 -
Kebakaran Polres Banjarbaru Gegerkan Warga dan Aparat, 2 Bangunan Utama Ludes
Rabu (6/8/2025) malam, markas Kepolisian Resor (Polres) Banjarbaru, Kalimantan Selatan (Kalsel), dilanda kebakaran.
Kamis, 7 Agustus 2025 -
Detik-detik Kebakaran di Semarang, Rumah Kosong Milik Warga Ludes Dilahap Api
Kebakaran diduga korsleting listrik terjadi di Kabupaten Semarang, terbakar pada Senin (4/8/2025) pukul 10.45 WIB.
Senin, 4 Agustus 2025 -
Pabrik Tahu Terbakar di Watumalang Wonosobo, Api Diduga Berasal dari Dapur Penggorengan
Pabrik tahu di Dusun Bumiroso RT 08 RW 04, Desa Bumiroso, Kecamatan Watumalang, Kabupaten Wonosobo
Senin, 4 Agustus 2025 -
BREAKING NEWS: Rumah Ludes Terbakar di Karanganyar, Diduga Akibat Pemilik Tertidur Saat Memasak
Kebakaran melanda rumah warga, Bambang (65) di Desa Gawanan Kecamatan Colomadu Kabupaten Karanganyar pada Minggu (3/8/2025).
Minggu, 3 Agustus 2025 -
Kebakaran Laundry di Ceper Klaten, Berawal Desis Gas Setrika Uap
Dalam hitungan detik, rumah yang menjadi tempat mereka menggantungkan harapan, nyaris menjadi puing akibat api yang tiba-tiba menyambar.
Kamis, 31 Juli 2025 -
Lupa Matikan Kompor saat Memasak Air, Rumah Roheni di Brebes Ludes Terbakar
Gegara lupa matikan kompor saat memasak air, rumah milik Roheni warga Desa Rungkang, Kecamatan Losari, Kabupaten Brebes
Rabu, 30 Juli 2025 -
Damkar Blora Catat 37 Kasus Kebakaran dalam 7 Bulan, Mayoritas Rumah Warga
Damkar Satpol PP Kabupaten Blora mencatat ada puluhan kejadian kebakaran yang terjadi di Blora selama Januari 2025
Selasa, 29 Juli 2025 -
Kronologi Kebakaran Hebat di Pasar Taman Puring, Api Belum Padam Pada Pukul 19.00 WIB
Kronologi kebakaran hebat yang menghanguskan Pasar Taman Puring, Jalan Kyai Maja, Kelurahan Gunung, Kecamatan Kebayoran Baru.
Senin, 28 Juli 2025 -
Penampakan Rumah dan Mobil Hangus Terbakar, Uang Tunai Rp 50 Juta Juga Ludes Dilalap Api
Peristiwa kebakaran menghanguskan satu unit rumah beserta sebuah mobil di Desa Ulundoro, Kecamatan Aere
Senin, 28 Juli 2025 -
Guru dan Teman Sekolah Kenang Korban Tewas dalam Kebakaran di Mlatibaru sebagai Anak yang Ceria
Muhammad Aditya (14), siswa kelas 7C SMP Kartiyoso Semarang, dikenal sebagai anak yang ceria dan santun.
Minggu, 27 Juli 2025 -
Agustina Siapkan Bantuan Bedah Rumah Rp 40 Juta untuk Korban Kebakaran di Mlatibaru Semarang
Wali Kota Semarang Agustina Wilujeng sudah menyiapkan anggaran bedah rumah untuk korban kebakaran RT 06 RW 02 Kelurahan Mlatibaru, Semarang Timur
Sabtu, 26 Juli 2025 -
5 Orang Terbakar Hidup-hidup di Semarang, Terungkap kenapa Mereka Tak Keluar Rumah dan Minta Tolong
Tak ada suara, tak ada tanda-tanda mereka berusaha keluar. Semuanya lenyap dalam hitungan menit
Sabtu, 26 Juli 2025