TOPIK
Pasutri Korban Salah Tangkap di Bogor
-
Tangan Saya Diikat dan Ditodong Pistol: Kisah Pilu Pasutri Bogor Dituduh Sindikat Perampokan
Subur dibuat kaget setelah dikepung dan mobilnya digedor oleh seseorang yang kemudian mengeluarkan senjata. Total ada 15 orang menggunakan 5 mobil.
-
Tak Sedikitpun Kata Maaf dari Mulut Mereka, Kisah Pasutri Disergap dan Dituduh Sindikat Perampokan
Pasutri ini yang dituduh sindikat perampokan disergap sekelompok orang yang mengaku buser di SPBU pada Rabu (7/2/2024) siang.