Berita Regional
Innalillahi Wa Innailaihi Rojiun, Mardinah Mendadak Meninggal Saat Antre BST Tahap II
Mardinah (60), warga Desa Patalan, Kecamatan Jetis, Kabupaten Bantul, meninggal dunia saat sedang antre untuk mengambil bantuan sosial tunai (BST)
Menurut Bastian, ketika terjatuh tersebut wajah korban sempat membentur batako jalan sehingga mengakibatkan keluarnya darah dari mulut korban.
"Tadi korban memang mengelurkan darah bekasnya masih ada di sini," jelas pekerja tukang parkir di depan kantor Pos Johar ini.
Dia menambahkan, setelah kejadian anak korban kembali ke kantor pos johar untuk mengambil motor miliknya yang ditinggal ketika mengantar korban ke rumah sakit.
"Berdasarkan keterangan anak korban, ayahnya meninggal dunia lantaran serangan jantung," katanya.
Saksi lain, Ngatman (53) mengungkapkan sudah biasa bertemu korban di depan kantor Pos Johar sebab setiap sore korban sering menunggu dijemput anaknya di tempat tersebut.
"Namanya kurang tahu yang jelas ketika sampai kantor pos saya lihat dia turun dari bus trayek Genuk. Selepas itu datang anaknya untuk menjemput," tandasnya.
(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul BREAKING NEWS : Diduga Sakit, Warga Bantul Meninggal Saat Antre Pencairan Bantuan Sosial Tunai
• Innalillahi Wa Innailaihi Rojiun, 3 Pelajar SMA Tewas Kecelakaan Tertabrak Truk, Ini Kronologinya
• Viral Keluarga Sugiman Tinggal di Bekas Kandang Sapi, Kisahnya Bikin Wali Kota Salatiga Berempati
• Instagram Sora Aoi Dibanjiri Komentar Netizen Indonesia, Pertanyakan Siapa Ayah Anaknya
• Ustaz Malaysia Wan Dazrin Minta Maaf ke Orang Jawa Seusai Sebut Lathi Challenge Syirik Panggil Setan