Berita Nasional
Ragukan Hasil Rekonstruksi Polisi, FPI: 1.000 Persen Kami Yakin Laskar Tak Bawa Senjata
Pihak FPI meragukan rekonstruksi yang dilakukan Bareskrim Mabes Polri terkait insiden bentrok yang menewaskan enam anggota laskar FPI.
Diketahui keempatnya berada di bagian belakang mobil Daihatsu Xenia yang dikendarai petugas.
"Upaya dari penyidik untuk melakukan pembelaan, sehingga dilakukan tindakan tegas terukur," ujar Direktur Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri Brigjen Pol Andi Rian.
Setelah mengalami luka, empat anggota FPI tersebut kemudian dibawa ke Rumah Sakit Polri Kramatjati. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "FPI Ragukan Rekonstruksi Mabes Polri soal Baku Tembak Polisi dengan Laskarnya"
Baca juga: Kompol Sigit Sebut Program Semarang Menyala Dapat Kurangi Balap Liar dan Tindak Kejahatan
Baca juga: WA Terakhir Bripka Slamet Mulyono Sebelum Gugur Kecelakaan Mobil Patroli Polsek Kalijambe
Baca juga: Heboh Ratusan Paus Mati Terdampar di Selandia Baru
Baca juga: Dampak Kenikan Cukai Rokok di Tengah Pandemi, Warga Geritan Batang Tak Mau Lagi Menanam Tembakau