Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Tips Kuliner

5 Cara Mengetahui Telur Masih Segar dan Layak Dikonsumsi, Teliti Sebelum Membeli

Cara paling mudah untuk mengetahui kualitas telur adalah meredamnya dengan air atau disebut uji apung

Editor: muslimah
(KOMPAS.com / ANDREAS LUKAS ALTOBELI)
Ilustrasi telur 

Coba pecahkan telur dan periksa adanya perubahan warna hijau, merah muda, biru, atau hitam, pada putih telurnya.

Bila demikian, maka segera buang telurnya.

Periksa juga apakah kuning telur sedikit berair.

Lakukan juga dengan tes mengendus, apabila tidak berbau aneh, itu berarti Anda bisa mengonsumsi telur tersebut.

5.Kuning telur melebar

Cara lain yang lebih klasik untuk mengetahui apakah telur itu segar atau tidak adalah dengan membukanya di atas piring dan memeriksa bentuk kuning telur setinggi mata.

Kuning telur tua akan menyebar, tetapi kuning telur baru segara akan tetap pada bentuknya seperti kubah.

Lalu untuk mengetahui apakah Anda masih bisa menggunakan telur tersebut, maka lakukan tes mengendus dan tampilan telur.

Jika tidak ada masalah, maka Anda bisa mengonsumsinya.

Selamat memilih telur, dan jangan salah lagi. (Intisari)

Sumber: Intisari
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved