AS Roma
Menilik Rencana Jose Mourinho Beri Kontrak Panjang Striker Muda di AS Roma, Zaniolo Deal ke Juve?
Menarik untuk memprediksi rencana Jose Mourinho di AS Roma setelah langkahnya memberi kontrak jangka panjang kepada striker muda berusia 19 tahun.
Oleh sebab itu, Jose Mourinho menyiapkan satu tempat di lini sayap untuk Felix Afena-Gyan.
Bahkan Jose Mourinho ingin menjadikan Felix Afena-Gyan seperti Sadio Mane, karena sang wonderkid punya kemampuan untuk itu.
Baca juga: Nekatnya Pasutri di Pati, Demi Uang Mobil Orang Digadai
Baca juga: Video Ganjar Terharu Lihat Semangat Atlet Bertalenta Khusus Saat Penuntupan Pesonas I Tahun 2022
Baca juga: Video SMK Teuku Umar Semarang Kebanjiran Peminat Pasca Pengumuman PPDB Online
"Pertama kali saya berbicara dengannya? Dia memberi tahu saya banyak hal.
Dia mengatakan kepada saya bahwa saya harus bermain seperti Sadio Mane, bahwa saya harus agresif dan bermain all-court.
Dia selalu memberi saya saran, dia menyuruh saya untuk mendorong, bekerja keras. Dia sering berbicara dengan saya," ungkap Jose Mourinho.
Setelah memperpanjang kontrak Felix Afena-Gyan, Jose Mourinho akan berupaya menjadikan sang pemain sebagai pengganti Nicolo Zaniolo yang saat ini mendekat ke Juventus. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunKaltara.com dengan judul AS Roma Perpanjang Kontrak Wonderkid Felix Afena-Gyan, Jose Mourinho Punya Rencana Khusus,